Salah satu Game puzzle terbaik iPhone, Badland, merilis sekuelnya. Lalu, apa saja hal baru yang ada di Badland 2?
Salah satu game iOS paling populer untuk beberapa tahun terakhir ini adalah game adventure besutan Frogmind, Badland, game dengan focus puzzle yang mengizinkan pemain memimpin sekelompok kecil makhluk seperti burung-burung kecil melewati labirin yang berisikan rintangan-rintangan berbahaya. Badland memenangkan penghargaan Game of the Year 2013 dari Apple, dan mendapatkan banyak tambahan konten (seperti editor level) sejak rilis pertama kalinya.
Hampir tiga tahun kemudian, Badland 2 akhirnya muncul. Di sekuel kali ini, pemain game puzzle iphone terbaik badland 2 ini masih bertugas untuk mengepekan sayap burung-burung kecil melewati rintangan tajam yang tak terhitung dan mampu memunculkan makhluk seperti balon. Faktanya, semua yang ada di game ini masih seperti game yang tahun 2013 lalu menjadi hit, tentu dengan grafis yang lebih indah. Bukan berarti game ini tidak benar-benar mencoba sesuatu yang baru atau inovatif; namun Badland 2 begitu indah dan keren bahkan sebelum anda mempertimbangkan perbaikan pada gameplay.



Meskipun anda mengarahkan makhluk yang imut melewati lingkungan yang berbahaya dan gelap, game ini secara mengejutkan cukup menenangkan. Game puzzle untuk iphone ini benar-benar membuat segala beban di pikiran saya hilang seketika,dan ketika saya bermain dan terus melewati level demi level yang ada di game puzzle terbaik iPhone ini, suara yang mereka buat saat mereka berbenturan terasa sangat lembut. Tidak ada gemuruh tentang pengalaman bermain dengan game ini, bahkan makhluk-makhuk lebih besar hanya berjalan dan mengintai dari bayangan yang ada di background, mata mereka hanya melihat dan memperhatikan makhluk saya yang sedang menikmati petualangannya.

Sama seperti di game sebelumnya, kontrol di Badland 2 sesederhana melakukan tapping pada layar untuk membuat karakter anda mengepakkan sayapnya. Namun kali ini, mereka melakukan sedikit perubahan: mereka memperkenalkan tap kiri dan kanan, mengizinkan anda untuk mengendalikan arah dari karakter anda. Mereka juga menambahkan berbagai macam ancaman baru, dari laser dan flamethrower hingga duri yang sangat tajam. Meskipun masih meneruskan alam yang serupa dengan yang ada di game pertama, tingkat tantangan yang ada di sekuelnya ditingkatkan dari game pertamanya.
Badland 2 mudah diakses seperti game pertamanya, membuatnya menjadi game iphone yang sempurna untuk dimainkan di kumpul keluarga, atau saat perjalanan panjang – dan tambahan sederhana yang ada di game ini membuat game ini jauh lebih dalam disbanding pendahulunya. Anda dapat melakukan eksplorasi lebih pada lingkungan anda, dan melintasi tidak hanya kiri dan kanan, namun juga atas dan bawah.
Kebanyakan tantangan dan jebakan yang ada di game ini akan mengejutkan anda saat anda pertama kali main di level tersebut. Anda akan sering gagal, namun setengan dari bagian yang menyenangkan adalah menonton makhluk lucu nan imut tersebut dilenyapkan dengan cara yang semakin dan semakin kreatif. Sementara setengah lainnya adalah mencari tahu bagaimana cara melewati semua rintangan dan jebakan itu.
Badland 2 juga memasukkan mode online yang membuat anda dapat ‘balapan’ dengan waktu dari pemain lainnya. Saya sendiri bukan seorang yang mengejar skor tinggi, namun fakta saya dapat melihat orang yang menjadi lawan saya mengubah Badland 2 game iphone terbaik ini menjadi sesuatu yang lebih mirip dengan Mario Kart, dibandingkan saat saya mainkan sendiri dan hanya memiliki nomer statik di scoreboard yang sedang saya coba lewati.
Sama seperti Badland pertama, Badland 2 adalah salah satu game puzzle terbaik iPhone yang sangat saya rekomendasikan. Stylish, menantang, indah, dan paling penting: menyenangkan.
Tags List:Badland 2

Rekomendasi:
-
Bagaimana cara menambahkan akun lain di TikTok Menambahkan akun TikTok alternatif ke perangkat Anda terkadang menjadi kebutuhan bagi Anda, bahkan bagi pembuat konten jika Anda ingin mengelola akun utama Anda atau menyederhanakan pembuatan dan penyebaran konten. Misalnya,…
-
Harga iPhone 6S, Spek Lengkap Layar Berteknologi 3D Touch… Harga iPhone 6S - Seperti yang kita harapkan ahirnya Apple telah mengumumkan produk terbaru mereka yakni iPhone 6s dan iPhone 6s Pluss, pada hari kamis tanggal 10 Septembeer 2015 kemarin dalam sebuah…
-
Cara menghapus favorit di Apple Maps Apple Maps memudahkan untuk menambahkan tempat yang sering Anda kunjungi atau rumah seseorang sebagai Favorit sehingga Anda dapat dengan mudah mengakses lokasi mereka dan mendapatkan petunjuk arah dengan lebih sedikit…
-
Kekurangan iPhone 13 Pro Max iPhone 13 Pro Max adalah salah satu ponsel yang paling diantisipasi di tahun ini. Dengan banyak fitur baru dan peningkatan teknologi yang lebih baik, ponsel ini dianggap sebagai salah satu…
-
Cara mematikan alarm di iPhone pada Tahun 2023 Sejak smartphone hadir, satu hal yang pasti mereka ganti adalah jam alarm. Jika Anda memiliki iPhone, Anda dapat menggunakan aplikasi Jam untuk dengan mudah mengatur sejumlah alarm untuk berbagai kesempatan…
-
Game Perang Android Terbaik dan Penguji Adrenalin Game Perang Android Terbaik - Dunia game saat ini memang saat - saatnya populer di tengah - tengah masyarakat, khususnya para pecinta gadget. Bermain game selain dijadikan sebagai sarana hiburan…
-
Kelebihan Smartphone Android dengan Gorilla Glass Sebagian besar gadgeter tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah Corning Gorilla Glass, karena hampir semua smartphone, phablet, serta tablet medium level dan kelas premium, bisa dipastikan menggunakan pelindung layar…
-
Harga iPad Apple, Tablet Populer Paling Laris Harga iPad Apple - Masyarakat Indonesia pasti sudah sangat mengenal tablet Apple, karena tablet ini selalu menghiasi industri tablet di Indonesia dan tidak pernah sepi pembeli. Beberapa orang bahkan berpendapat…
-
Game Android Offline Terbaik Daftar Game Android Offline Terbaik - DuaHP, Ada tempat-tempat di bumi yang tidak tersentuh oleh pencerahan internet dan menetap bermil-mil jauhnya dari kita. Apa pendapat Anda tentang tinggal di tempat…
-
Bagaimana cara melakukan polling di TikTok pada Tahun 2023… Umpan balik pemirsa sangat penting bagi pembuat konten untuk memutuskan arah yang tepat ketika dihadapkan pada dua opsi. Sementara komentar menawarkan wawasan tentang apa yang membuat ulasan populer atau tidak…
-
Aplikasi Download Video di Android Paling Ngebut 15 Aplikasi Download Video di Android Paling Ngebut - DuaHp.com, Tontonan video pun dengan mudah dilihat melalui ponsel, bahkan aplikasi download video di android semakin banyak dan semakin berkembang setiap…
-
Harga LG G5, Hp Android Marsmallow Dual Kamera Belakang Harga LG G5 - Bukan sesuatu yang keliru jika kita menempatkan perangkat seluler LG G5 sebagai salah satu smartphone terbaik pada tahun ini. Hal tersebut dapat kita buktikan dengan spesifikasi serta…
-
Ternyata Ini Cara Mengetahui dan Mengubah Default Password… Cara Mengetahui dan Mengubah Default Password ZTE F609 - DUA HP, Salah satu modem yang dikeluarkan oleh Indihome adalah ZTE F609. Jenis modem ini menjadi salah satu modem yang sering…
-
Cara menggunakan Alat Flash Android untuk menginstal… Untuk sebagian besar, mendapatkan pembaruan Android semudah memperbarui aplikasi di ponsel Anda. Buka Pengaturan > Sistem > Pembaruan Sistem di perangkat Android apa pun dan Anda bisa mendapatkan versi terbaru…
-
Cara Mendapatkan Pokecoin Gratis di Pokemon Go Setiap Hari Cara Mendapatkan Pokecoin Gratis di Pokemon Go - Deman permainan Pokemon Go semakin menggila diseluruh dunia. Meskipun banyak kontroversi yang muncul akibat permainan tersebut, bahkan ada beberapa kasus kriminal yangdiakibatkan…
-
4 Cara Terbaik untuk Menghapus Album Bersama di iPhone Apple menawarkan pengguna iPhone cara mudah untuk berbagi foto dan video dengan orang lain melalui Album Bersama. Sebelumnya disebut "Aliran Foto Bersama", album ini dapat dibagikan dengan teman dan keluarga…
-
Cara Membuat Keyboard iPhone Lebih Besar di 2023: 5 Cara… Bagi banyak pengguna, aplikasi keyboard asli Apple adalah alat masuk untuk mengetik teks di iPhone mereka. Jika layar iPhone Anda terlalu kecil atau Anda memiliki tangan yang besar, mengetik di…
-
Game Berburu Terbaik untuk Smartphone Android dan iOS Game Berburu Terbaik untuk Smartphone Android dan iOS - DuaHp.Com, Game mobile telah berkembang pesat dalam dua dekade terakhir. Dari game Java seperti Tetris hingga Call of Duty: Mobile, dan…
-
Cara Menggabungkan Banyak Gambar menjadi File PDF di iPhone Berbagi banyak gambar melalui aplikasi di iPhone Anda cukup mudah, tetapi jika ada kekurangannya, aplikasi apa pun yang Anda kirimkan akan mengompresi kualitas gambar sampai tingkat tertentu. Jika ini adalah…
-
Cara mengedit metadata beberapa foto di iPhone dengan iOS 16 Perangkat Apple selalu sangat membantu dalam hal menangkap momen kehidupan nyata. Baik itu sensor kamera terbaik atau pemrosesan gambar onboard yang sama baiknya, perangkat iOS selalu menjadi yang terdepan dalam…
-
Harga iPhone 6s Plus, Spesifikasi Canggih dan Desain Handal Harga iPhone 6S Plus - Apple telah merilis generasi phablet terbarunya yang bertajuk iPhone 6s Plus, phablet ini diperkenalkan bersamaan dengan versi standarnya yaitu iPhone 6s yang telah kita bahas di artikel…
-
Game Mirip Mobile Legend Offline Size Kecil Game Mirip Mobile Legend Offline Size Kecil - Kepopuleran game Mobile Legend tentu tak usah diragukan lagi, sangat banyak orang yang memainkannya dari seluruh penjuru dunia. Tak hanya remaja dan…
-
Harga HP Polytron Android Spek Tangguh Murah Harga HP Polytron - Indonesia bukan lagi anak bawang dalam industri hape, karena saat ini sudah banyak bermunculan vendor hape lokal salah satunya Polytron. Hape merk tersebut tidak bisa dianggap…
-
Cara Mudah Menonaktifkan Notifikasi Pintasan di iPhone Kemungkinan besar, Anda khawatir tentang aplikasi pintasan karena pemberitahuannya yang terus-menerus. Untuk menjaga privasi, aplikasi Pintasan telah dikodekan sehingga setiap tindakan, pemicu, atau otomatisasi memiliki notifikasi spesifiknya sendiri. Ini memastikan…
-
10 Game Anime Terbaik Untuk Android Game Anime Terbaik Untuk Android - Dua HP, Banyaknya anime android yang bisa dimainkan, menjadikan para gamers sejati tertarik untuk memainkan game anime yang memang sangatlah menarik perhatian banyak para…
-
Harga iPhone 7 Plus Harga iPhone 7 Plus - Apple iPhone 7 Plus yang hadir sebagai seri jumbo tentu saja akan dilengkapi dengan spesifikasi yang lebih hebat dari pada seri reguler. Salah satu yang…
-
Cara Kompres Foto di Hp Android dengan Aplikasi Gratis Cara Kompres Foto di Hp Android dengan Aplikasi Gratis - DuaHp, Sebagian besar dari kita sekarang membawa smartphone android yang dapat mengambil foto dengan hasil yang bagus. Masalahnya, ukuran foto-foto…
-
Game Puzzle Terbaik untuk iOS Sejak ponsel telah berevolusi dan menjadi lebih berguna daripada sekadar menelepon, game telah menjadi bagian tak terpisahkan dari perangkat. Saat ini, ketika ada lebih dari 3 miliar pengguna smartphone, banyak…
-
Harga Coolpad Note 3 Lite, Hp Entry Level RAM 3 GB Layar 5… Harga Coolpad Note 3 Lite - Coolpad merupakan perusahaan smartphone asal Tiongkok yang namanya mulai dikenal oleh masyarakat luas karena sering sekali meluncurkan sebuah perangkat seluler berkualitas dengan harga yang…
-
Buat ID Apple Gratis: Cara Mudah Membuat Akun Apple Tanpa… Apakah Anda ingin mengunduh aplikasi atau game di App Store namun tidak dapat melakukannya karena Anda belum memiliki ID Apple? Tenang saja, buat ID Apple gratis sangatlah mudah dan bisa…