duahp.com – Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9 merupakan dua smartphone kelas atas yang memiliki spesifikasi canggih serta keunggulan masing – masing. Xiaomi Mi Mix hadir dengan spesifikasi layar serta komponen hardware yang sangat canggih, Sedangkan Huawei Mate 9 lebih menonjolkan sektor kamera sebagai senjata utamanya.
Meskipun begitu, namun kedua smartphone tersebut tudaj hanya terfokus pada kekuatan yang ditonjolkan saja, melainkan juga telah dilengkapi dengan spesifikasi tangguh di setiap sektornya. nah untuk mengetahui canggih mana antara smartphone Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9 tersebut lebih baik silakan simak ulasan berikut ini.
Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9 Canggih Mana ?


Xiaomi Mi Mix |
Huawei Mate 9 |
JARINGAN |
- Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G
- HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA: 5.76 mbps
- LTE Cat 12 600/50 Mbps
- Dual SIM , Nano-SIM
- Dedicated Slot
|
- Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G
- HSDPA: 42.2 Mbps & HSUPA : 5.76 mbps
- LTE Cat 6 300/50 Mbps
- Dual SIM , Nano SIM
- Hybrid Slot
|
DIMENSI |
- Dimensi : 158.8 x 81.9 x 7.9 mm
- Berat : 209 gram
- Bahan : Keramik
- LED Notifikasi : Ada
|
- Dimensi : 156.9 x 78.9 x 7.9 mm
- Berat : 190 gram
- Bahan : Metal
- LED Notifikasi : Ada
|
LAYAR |
- Layar IPS LCD Capacitive
- Lebar 6.4 inchi
- Resolusi : 1080 x 1920 pixels
- Kerapatan : ~362 ppi
- 2.5D Screen
- Scratch Resistant Glass
|
- Layar IPS LCD Capacitive
- Lebar 5.9 inch
- Resolusi : 1080 x 1920 pixels
- Kerapatan : ~373 ppi
- 2.5D Screen
- Corning Gorilla Glass 4
|
SOFTWARE & HARDWARE |
- OS Android v6.0 Marshmallow
- Chipset : Snapdragon 821
- CPU : Quad-core 2.35 GHz Kryo & 1.6 GHz Kryo
- GPU : Adreno 530
- RAM : 4 GB
|
- OS Android v7.0 Nought
- Chipset : HiSilicon Kirin 960
- CPU : Octa-core 2.4 GHz + 1.8 GHz
- GPU : Mali-G721MP8
- RAM : 4 GB
|
KAMERA |
- Kamera Belakang 16 MP
- Electronic Image Stabilization
- Hybrid Autofocus
(PDAF + Contrass Autofocus)
- Dual-LED Flash
- Perekam Video 2160p@30fps
- Kamera Depan 5 MP
|
- Dual Kamera Belakang 20 Mp+12 Mp
- Leica Optic
- Phase Detection Autofocus + Laser
- Dual-LED flash
- Perekam Video 1080p@30fps
- Kamera Depan 8 MP
|
MEMORI |
- Memori Internal 128 GB
- Micro SD : No
|
- Memori Internal 64 GB
- Micro SD up to 256 GB
|
KONEKTIVITAS |
-
WiFi 802.11 a/b/g/n/ac
- –
- Hotspot
- GPS – A GPS Support
- Bluetooth v 4.0 A2DP
- Micro USB Type-C
- USB OTG
|
- WiFi iFi 802.11 a/b/g/n/ac
- Wifi Derect
- Hotspot
- GPS – A GPS Support
- Bluetooth v 4.1 A2DP
- Micro USB Type-C
- USB OTG
|
BATERAI |
- Baterai Li-Ion 4400 mAh
- Non-Removable
- Fast Charging
|
- Baterai Li-Ion 4000 mAh
- Non-Removable
- Fast Charging
|

Melihat daftar tabel spesifikasi Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9 di atas, sebenarnya kita sudah dapat melihat perbedaan dari kedua smartphone tersebut. Dimana nampak jelas layar dari smartphone Xiaomi Mi Mix memiliki ukuran yang lebih luas dari pada layar pada smartphone Huawei Mate 9.
Lebih menariknya lagi smartphone Xiaomi Mi Mix juga mengusung desain yang lebih menarik karena telah menggunakan bahan material bdi berupa keramik. Selain itu untu kecepatan internet dari kedua smartphone tersebut memang sama – sama menggunkan teknologi 4G LTE.
Namun kecepatan internetnya jauh lebih cepat miliki Xiaomi Mi Mix karena sydah menggunakan teknologi 4G LTE cat 12 dengan kecepatan mencapai 600/50 mbps. Sedangkan kecepatan internet smartphone Huawei Mate 9 masih menggunakan 4G LTE cat 6 dengan kecepatan 300/50 mbps.
Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Mi Mix dan Huawei Mate 9
Dilihat dari tabel spesifikasi pada halaman sebelumnya juga nampak kedua smartphne tersebut telah dilengkapi dengan komponen hardware & software yang sangat canggih. Namun jika kita perbandingkan, nampaknya komponen hardwarae milik Xiaomi Mi Mix akan menghasilkan performa yang lebih bagus karena sudah menggunakan chipset Snapdragon 821.
Namun untuk responsibility, kedua smartphone tersebut memiliki respon yang sangat bagus saat digunakan untuk aktifitas multitasking, karena keduanya telah dilengkapi dengan kapasitas memori RAM serbesar 4 GB. Kemudian pada bagian kamera, jelas terlihat bahwa kamera milik Huawei Mate 9 akan menghasilkan gambar yang lebih baik karena telah dilengkapi dengan dual kamera pada bagian belakang.

Dua lensa kamera belakang Huawei Mate 9 tersebut memiliki ukuran sebesar 20 MP dan 12 MP, sementara kamera belakang samrtphone Xiaomi Mi Mix hanya memiliki ukuran resolusi sebesar 16 MP. Namun saat digunakan untuk merekam video, kamera Xiaomi Mi Mix lebih baik karena sudah bisa merekam video fullHD atau 2160p@30fps.
Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9
KELEBIHAN
Xiaomi Mi Mix |
Huawei Mate 9 |
- Bodi menggunakan bahan keramik
- Mendukung Dual SIM
- Kecepatan 4G LTE mencapai Cat 12 600/50 Mbps
- Dilengkapi dengan LED Notifikasi
- Layar lebih lebar 6.3 inchi IPS LCD Capacitive
- Resolusi sudah Full HD 1080 x 1920 pixels
- Kinerja sangat powerfull
- Perekam video FullHD
- Dilengkapi RAM sebesar 4GB
- Memori Internal lebih luas yaitu 128 GB
- Dilengkapi sensor fingerprint
- Kapasitas daya baterai lebih besar 4400 mAh
- Dilengkapi fitur fast charging
|
- Dimensi lebih proposional dan bobot lebih ringan
- Desain elegan dengan bahan full metal
- Dual SIM support
- Dilengkapi juga dengan LED Notifikasi
- Panel layar IPS LCD dengan Resolusi Full HD
- Kepadatan layar lebih tinggi
- Pelindung layar lebih baik dengan Corning Gorilla Glass
- OS menjalankan Android Noughat
- Dilengkapi RAM berukuran 4GB
- Mengusung Dual 20Mp + 12MP
- Kamera depan beresolusi sebesar 8 MP
- Di dukung dengan Slot Micro SD
- Dilengkapi Fingerprint sensor
|
KEKURANGAN
Xiaomi Mi Mix |
Huawei Mate 9 |
- Ukuran dimensi lebih bongsor dan bobot lebih berat
- Kepadatan layar sedikit lebih rendah
- pelindung layar kurang maksimal
- Os masih Marshmallow
- Kamera depan hanya beresolusi sebesar 5 MP
- Tidak support Slot Micro SD
- Baterai tidak bisa dilepas
|
- Kecepatan LTE lebih lambat
- Luas layar lebih kecil
- SIM card bersifat Hybrid
- Komponen Hardware kurang greget
- Kapasitas memori Internal lebih kecil
- Daya baterai lebih kecil
- Baterai tidak dapat dilepas
- Perekam video hanya sebatas HD
|

Harga Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9
Xiaomi Mi Mix |
vs |
Huawei Mate 9 |
Rp 10 Jutaan |
|
Rp 8 Jutaan |
Kisaran harga untuk smartphone Xiaomi Mi Mix untuk saat ini diperkirakan akan dibandrol sebesar 9.7 jutaan per unit untuk versi memori 128 GB. Sedangkan untuk harga smartphone Huawei Mate 9 saat ini telah dilepas dengan harga sebesar 8 jutaan.
Kesimpulan
Setelah melihat keseluruhan spesifikasi serta kelebihan dan kekurangan antara smartphone Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9 di atas. Kita dapat melihat bahwa kedua smartphone tersebut telah menawarkan kelebihan serta kekurangan masing – masing.
Namun dilihat dari harga yang lebih murah yaitu smartphoneHuawei Mate 9 sudah dilengkapi dengan kemampuan fotografi lebih berkualitas, yakni dilengkapi dengankamera belakang Dual 20+12MP dan kamera selfie 8 MP serta Sistem operasi yang lebih terkini versi 7.0 Nought.
Jika dilihat berdasarkan spesifikasi yang dimiliki kedua smartphone tersebut maka, dengan begitu smartphone Huawei Mate 9 lebih kami rekomendasikan.
Nah itulah ulasan singkat dari kami tentang Xiaomi Mi Mix vs Huawei Mate 9, yang bisa kami sampaikan untuk Anda semua. Jangan lupa untuk terus update artikel terbaru kami dengan tetap mengunjungi website Situehape.net.

Rekomendasi:
-
Lenovo Zuk Z2 Pro vs OnePlus 3, Adu Performa RAM 6 GB Adu Spesifikasi Lenovo Zuk Z2 Pro dan OnePlus 3 - Persaingan smartphone flagship memang sangat menarik untuk diperbincangkan mulai dari kinerja hingga kemampuan di setiap sektornya. Maka dari itu pada artikel kali…
-
Samsung Galaxy J7 Prime vs Samsung Galaxy J7 2016,… duahp.com - Sebagai penguasa jagat dunia smartphone, Samsung memang memiliki banyak sekali seri smartphone mulai dari yang murah sampai yang mahal. Namun kali ini kita akan membandingkan dua smartphone Samsung…
-
Harga Lenovo Vibe S1, Ponsel Dengan Dua kamera… Harga Lenovo Vibe S1 - Pabrikan smartphone asal negri tiongkok yaitu Lenovo kembali membuktikan eksistensinya dengan meluncurkan produk terbaru mereka. Lenovo memang dikenal sebagai produsen smartphone yang selalu berhasil menyajikan gadget…
-
Harga Huawei Honor V8, dan Spesifikasi RAM 4 GB Dual… Harga Huawei Honor V8 - Banyak sekali beredar rumor tentang perangkat seluler terbaru yang akan segera diluncurkan oleh Huawei. Setelah sebelumnya kita telah mengulas rumor spesifikasi Huawei Mate 9, kini…
-
Harga iPhone 7 Plus Harga iPhone 7 Plus - Apple iPhone 7 Plus yang hadir sebagai seri jumbo tentu saja akan dilengkapi dengan spesifikasi yang lebih hebat dari pada seri reguler. Salah satu yang…
-
Samsung Galaxy Note 7 vs Asus Zenfone 3 Deluxe, Adu… Samsung Galaxy Note 7 vs Asus Zenfone 3 Deluxe - Setelah resmi diluncurkan awal bulan Agustus ini Samsung Galaxy Note 7 berhasil mencuri perhatian penikmat gadget dunia. Berbagai fitur serta kecanggihan…
-
Harga Sony Xperia X Compact, Spesifikasi Kamera 23… Harga Sony Xperia X Compact - Kali ini vendor Sony mengumumkan dan memberikan kabar kemunculan smartphone flagship terbaru mereka yang di beri nama Sony Xperia XZ dan Sony Xperia X Compact. Kedua…
-
Harga Xiaomi Mi 5s Plus, Android Dual Kamera 12 MP RAM 6 GB Harga Xiaomi Mi 5s Plus - Satu lagi smartphone yang ingin tampil layaknya iPhone 7 Plus dengan dilengkapi dual kamera belakang. Smartphone tersebut adalah Xiaomi Mi 5s Plus yang juga akan hadir dengan…
-
Harga LG G Vista 2, Andorid Lollipop Kamera 13 MP… Harga LG G Vista 2 - Andorid Lollipop Kamera 13 MP Layar 5.7 inchi. Setelah merasakan kurang suksesnya meluncurkan perangkat yang memiliki layar besar, nampaknya perusahaan Korea Selatan yaitu LG…
-
Harga Lenovo A6010, Hp Android Lollipop 4G LTE Kamera 8 MP Harga Lenovo A6010 - Satu lagi kreasi terbaru vendor yang berasal dari negeri Tirai bambu yaitu Lenovo A6010. pabrikan Lenovo sedang gencar - gencarnya meluncurkan produk mereka mulai dari smarphone entry…
-
Xiaomi Redmi 3 Pro vs Xiaomi Redmi 3S, Bagus Mana ? duahp.com - Setiap tahunnya Xiaomi selalu meluncurkan smartphon terbarunya dengan harga yang sangat murah, Pada tahun ini terdapat dua smartphone rakitan Xiaomi yakni seri Xiaomi Redmi 3 Pro vs Xiaomi…
-
10 HP Android di Bawah 2 Juta 10 HP Android di Bawah 2 Juta - Jika Anda penggemar handphone android, jangan sampai melewatkan 10 hp android di bawah 2 juta ini untuk mendukung aktivitas keseharian Anda. Selain…
-
Harga Coolpad Mega, Smartphone 1 Jutaan RAM 3 GB Harga Coolpad Mega - Nama Coolpad serasa sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia, pasalnya Coolpad telah melakukan promosi besar - besaran lewat seri Note. Nah kali ini Coolpad…
-
Harga Motorola Moto X Force, Kamera 21 MP RAM 3 GB Harga Motorola Moto X Force - Perusahaan smartphone Motorola telah meluncurkan sebuah smartphone terbaru mereka yaitu Motorola Moto X Force. Seri terbaru ini semakin melengkapi seri Motorola Moto X, yang sebelumnya telah…
-
Harga Sony Xperia XZ, Kamera 23 MP Berfitur Anti Air… Harga Sony Xperia XZ - Sukse dengan tiga seri Xperia X, kini Sony melanjutkan kesuksesan tersebut dengan meluncurkan seri Xperia X terbaru yang di beri nama Sony Xperia XZ. Smartphone terbaru milik…
-
Harga Nokia A1, Hp Android Layar 5.5 inchi Kamera 13 MP Harga Hp Android Nokia A1 - Kabar kemunculan smartphone Android Nokia A1 ini bakal menjadi awal kebangkitan vendor asal Vinlandia setelah cukup lama mati suri. Dengan seri Nokia A1 ini…
-
Harga Xiaomi Mi Max, Hp Layar 6.4 inchi RAM 3 GB Harga Xiaomi Mi Max - Setelah melakukan jajak pendapat dengan para Mi fans, kini akhirnya Xiaomi merilis smartphone terbarunya yang diberi nama Xiaomi Mi Max. Kabar terbaru menyebutkan bahwa Xiaomi Mi…
-
Harga Infinix Zero 4 Plus, Usung Kmaera 20 MP dan… Harga Infinix Zero 4 Plus - Infinix kembali merilis sebuah smartphome murah dengan spesifikasi yang tak murahan yang di sebut dengan sebutan Infinix Zero 4 Plus. Smartphone terbaru yang satu ini telah…
-
Daftar Hp Tercanggih 2024, Smartphone Dengan… Hp Tercanggih 2024 - Setiap tahun pasti ada atau akan ada smartphone terbaru dengan spesifikasi yang gahar dan canggih, Hampir semua vendor smartphone dunia selalu meluncurkan minimal satu seri smartphone…
-
Harga iPhone 6S, Spek Lengkap Layar Berteknologi 3D… Harga iPhone 6S - Seperti yang kita harapkan ahirnya Apple telah mengumumkan produk terbaru mereka yakni iPhone 6s dan iPhone 6s Pluss, pada hari kamis tanggal 10 Septembeer 2015 kemarin dalam sebuah…
-
Harga Huawei Honor 8, Android Dual Kamera Serasa… Harga Huawei Honor 8 - Bukan hal yang baru lagi bahwasannya sebuah smartphone dilengkapi dengan teknologi dual kamera pada bagian belakang. Setelah sebelumnya LG, Apple meluncurkan smartphone flagshipnya yang dilengkapi…
-
Harga Vivo X6S Plus, Hp RAM 4 GB Layar Super AMOLED Harga Vivo X6S Plus - Sukses dengan seri Vivo X6, kini vendor asal Tiongkok tersebut kembali telah menghadirkan seri lanjutan yang lebih bertenaga yaitu Vivo X6S Plus. Dimana smartphone yang…
-
Harga Blackberry DTEK70, HP Android Dengan Keyboard Qwerty Harga Blackberry DTEK70 - Blackberry kembali akan meluncurkan smarttphone Android terbarunya yang bartjuk Blackberry DTEK70, setelah merekan sukse dengan seri sebelumnya yaitu seri Blackberry DTEK50 dan DTEK60. Akan tetapi pada seri terbarunya…
-
Adu iPhone SE vs Sony Xperia Z5 Compact, Bagus mana? Adu iPhone SE vs Sony Xperia Z5 Compact - iPhone, dengan mendengar namanya saja pasti kita sudah membayangkan sebuah smartphone canggih dengan desain mewah. Benar sekali meskipun seri iPhone SE…
-
Harga HTC U Ultra Terbaru Dengan Kamera Selfie 16MP… Harga HTC U Ultra - Satu lagi smartphone flagship yang akan segera meluncur ke pasar gadget dunia, kali ini flagship tersebut datang dari HTC yang menghadirkan seri HTC U Ultra…
-
Harga Lenovo ZUK Z2 Pro, Hp Android RAM 6 GB ROM 128 GB Harga Hp Lenovo ZUK Z2 Pro - Salah satu anak perusahaan Lenovo yaitu Zuk telah resmi meluncurkan seri lanjutan dari Zuk Z1 yaitu Lenovo ZUK Z2 Pro. Smartphone ini telah resmi…
-
Harga YotaPhone 2, Hp Android Dua Layar Unik Harga YotaPhone 2 - Baru - baru ini tepatnya pada awal bulan februari, Indonesia kedatangan sebuah perangkat seluler berbasis Android dengan mengusung spesifikasi yang terbilang unik. Smartphone tersebut adalah YotaPhone…
-
Harga Xiaomi Redmi Note 3, Android Lollipop Kamera… Harga Xiaomi Redmi Note 3 - Telah hadir di pasar smartphone glonal sebuah smartphone Android Lollipop dengan spesifikasi Kamera 13 MP yang dilengkapi dengan Fitur Dual LED Flash. Smartphone tersebut adalah Xiaomi…
-
Harga LeEco Cool1 Dual, Usung Dual Kamera 13 MP RAM 4 GB Harga LeEco Cool1 Dual - Telah hadir satu perangkat pintar yang akan menghiasi pasar gadget dunia, kali ini ponsel pintar tersebut lahir dari kerja sama antara LeEco dan Coolpad yang…
-
Harga Huawei Y6 Pro, Hp Android Layar 5 inchi… Harga Huawei Y6 Pro - Salah satu pabrikan elektronik asal Cina yakni Huawei telah mempersiapkan senjata terbaru mereka pada tahun 2016 ini. Kemarin Huawei telah memperkenalkan produk terbarunya lewat seri…