Pasaran gadget Tanah Air hingga saat ini masih dihiasi berbagai brand hp dengan keunggulan masing-masing. Adapun salah satu vendor yang memperkenalkan produknya di Indonesia ialah Caterpillar. Hp Caterpillar termasuk tipe gadget berkelas dengan banderolan harga sesuai. Sebagai hp berkelas, Caterpillar membekalkan teknologi tahan banting dan air di perangkatnya. Bagi anda yang penasaran ingin mengetahui apa saja hp Caterpillar tahan banting dan tahan air, anda simak saja ulasan di bawah ini.

Hp Caterpillar
Berikut kami bagikan spesifikasi dan harga beberapa hp Caterpillar yang memiliki keunggulan tahan banting dan tahan air selengkapnya untuk anda.
Cat B35
Salah satu ponsel Caterpillar yang bersifat tahan banting dan anti air ialah Cat B35. Ponsel ini dibanderol hanya Rp. 2 jutaan saja. Dengan harga terjangkau, hp Caterpillar murah ini telah didukung dengan bentang layar TFT 2,4 inchi yang memiliki resolusi 240 x 320 pixels. Untuk dapur pacunya, Cat B35 dibekali Chipset Qualcomm MSM8905 Snapdragon 205, GPU Adreno 304, dan CPU Dual-core (2×1.3 GHz Cortex-A7).
Sementara untuk penyimpanannya, Cat B35 dilengkapi dengan memori 4 GB, RAM 512 MB, dan memori eksternal dengan microSD sampai 128 GB. Beralih ke lini fotografinya, Cat B35 disematkan kamera belakang yang memiliki resolusi 2 MP. Kamera belakang tersebut telah dilengkapi dengan fitur LED flash, 480p@30fps. Lain halnya untuk dayanya, Cat B35 disokong baterai Non-removable Li-Ion berkapasitas 2300 mAh.
Cat S61
Selain Cat B35, hp tahan banting dan anti air dari Caterpillar lainnya ialah Cat S61. Ponsel android terbaru Cat S61 ini dibanderol Rp. 15 jutaan per unit. Hp Caterpillar terbaru ini memang mahal, namun setara dengan spesifikasinya. Hp Cat S61 ini didukung dengan layar IPS LCD berukuran 5,2 inchi yang memiliki resolusi 1080 x 1920 pixels. Untuk performanya, Cat S61 dipersenjatai Chipset Qualcomm Snapdragon 630, GPU Adreno 508, dan CPU Octa-core 2.2 GHz Cortex-A53.
Lanjut ke sektor penyimpanannya, Cat S61 dibekali memori internal 64 GB, RAM 4 GB, dan memori eksternal microSD dengan kapasitas mencapai 256 GB. Sementara untuk fotografinya, Cat S61 disematkan kamera utama 16 MP dan kamera selfie 8 MP. Bekalan kamera tersebut telah didukung fitur PDAF, dual LED dual-tone flash, dan FLIR thermal camera (Lepton module). Untuk dayanya, Cat S61 ditenagai baterai Non-removable Li-Ion berkapasitas 4500 mAh.
Cat S50
Rekomendasi hp Caterpillar lainnya ialah Cat S50. Hp Cat S50 ini bisa anda dapatkan dengan harga hanya Rp. 7 jutaan per unit. Dengan harga terjangkau, Cat S50 dilengkapi layar Corning Gorilla Glass 3 yang berbekal IPS LCD 720 x 1280 pixels berukuran 4.7 inchi. Tak hanya itu, Cat S50 juga didukung memori internal 8 GB, RAM 2 GB, dan kamera belakang 8 MP. Sementara untuk dayanya, Cat S50 disokong baterai berkapasitas 2630 mAh yang bisa tahan dalam waktu pemakaian lama.
Cat B100
Dengan banderolan harga Rp. 5 jutaan per unit, anda sudah bisa memiliki Cat B100. Hp Cat B100 ini didukung dengan layar 2,2 inchi. Bentang layar tersebut didesain dalam body berukuran 123 x 56 x 17.5 mm yang memiliki bobot 136 gram. Untuk fotografinya, Cat B100 disematkan kamera beresolusi 3 MP. Selain itu, Cat B100 juga didukung dengan koneksi GPS dan Bluetooth versi 2.0.
Beralih ke sektor penyimpanannya, Cat B100 didukung memori internal 128 MB. Kapasitas penyimpanan Cat B100 masih bisa diperluas dengan microSD hingga kapasitas maksimal mencapai 32 GB. Sebagai hp Caterpillar yang tahan banting dan anti air, Cat B100 sangat cocok digunakan untuk anda yang aktif bekerja di luar ruangan. Misalnya saja, pertambangan, industri kontruksi, dan lain sebagainya.

Rekomendasi:
-
Harga Osmo O3, Hp Android RAM 2 GB Usung Fingerprint Sensor Harga Osmo O3 - Salah satu vendor dalam negeri baru saja meluncurkan smartphone terbarunya dengan seri OSmo O3. Nama Osmo memang masih asing bagi telinga kita, pasalnya OSmo sendiri merupakan…
-
Harga Samsung Galaxy Note5, Phablet RAM 4GB Bodi Metal Harga Samsung Galaxy Note5 - Vendor smartphone kenamaan asal Korea Selatan Samsung, kembali membuat gebrakan di kanca pasar inernasional. Samsung mulai memperkenalkan phablet terbarunya sekitar pertengahan bulan agustus 2015, yaitu Samsung…
-
Harga Xiaomi Mi Max, Hp Layar 6.4 inchi RAM 3 GB Harga Xiaomi Mi Max - Setelah melakukan jajak pendapat dengan para Mi fans, kini akhirnya Xiaomi merilis smartphone terbarunya yang diberi nama Xiaomi Mi Max. Kabar terbaru menyebutkan bahwa Xiaomi Mi…
-
Ponsel RAM 2GB Termurah Paling Digandrungi Ponsel RAM 2GB Termurah - Setiap ponsel yang beredar di pasaran memiliki spesifikasinya masing-masing. Ponsel yang memiliki kapasitas RAM besar menjadi ponsel yang dicari, ponsel RAM 2GB semakin dicari apalagi…
-
Hp Apple iPhone Terbaik Dibawah 5 Juta, Paling Dicari Hp Apple iPhone Terbaik Dibawah 5 Juta - Bagi pengguna smartphone, siapa yang tidak mengenal brand Apple iPhone. Brand ini selalu menjadi pembicaraan yang istimewa bagi banyak orang disaat mereka…
-
Alamat Service Center Samsung Di Indonesia Terpercaya Alamat Service Center Samsung - Para sobat di Indonesia, sekarang Samsung telah mempunyai tempat yang dikhususkan untuk memperbaiki ponsel atau untuk membeli perangkat mobile merk Samsung diberbagai wilayah Indonesia, dan…
-
Alamat Service Center Oppo di Indonesia, Pelayanan Terbaik Alamat Service Center Oppo - Sekarang ini Indonesia menjadi tempat yang paling menguntungkan bagi vendor-vendor kelas dunia, untuk bersaing dipasar Tanah Air Kita, dengan membuat pelayanan Service yang salah satunya…
-
HP Oppo Tahan Air - Adakah Tipe Hp Oppo yang Anti Air? HP Oppo Tahan Air - Adakah Tipe Hp Oppo yang Anti Air? - Musuh utama ponsel biasa adalah air, sebab kalau sampai terkena cairan, ponsel bisa saja langsung rusak akibat…
-
HP Android Tahan Air Paling Tangguh Spek Handal HP Android tahan air - Di zaman yang serba modern ini, kebutuhan akan smartphone terutama smartphone Android semakin meningkat. Kini para vendor smartphone diharuskan untuk memenuhi keinginan konsumen. Para konsumen cenderung menginginkan…
-
Harga Hisense Pureshot dan Pureshot+ Resmi di Indonesia Harga Hisense Pureshot - Kabar gembira datang dari smartphone Hisense, yang kali ini telah merilis dua ponsel barunya sekaligus. Hebatnya lagi, smartphone Hisense akan dirakit di Indonesia bagian provinsi Riau (Batam),…
-
Daftar Hp Tercanggih 2024, Smartphone Dengan… Hp Tercanggih 2024 - Setiap tahun pasti ada atau akan ada smartphone terbaru dengan spesifikasi yang gahar dan canggih, Hampir semua vendor smartphone dunia selalu meluncurkan minimal satu seri smartphone…
-
Alamat Service Center SpeedUp Mobile di Seluruh Indonesia Alamat Service Center SpeedUp - SpeedUP mobile Indonesia telah resmi merilis beberapap produknya ditanah air kita. Untuk merebut hati konsumen ponsel yang memiliki merk SpeedUP ini, siap memberikan layanan terbaik…
-
Harga Laptop Dell Terbaik Mulai 3 Jutaan Harga Laptop Dell - Industri laptop di Indonesia selalu dihiasi oleh beberapa produk asing dari berbagai negara, salah satunya Amerika Serikat. Dari sekian banyak produk laptop asal negeri paman Sam…
-
Harga Infinix Hot 3 4G LTE, Ponsel Android Layar 5.5… Harga Infinix Hot 3 4G LTE - PAsar Gadget Indonesia telah kedatangan tamu baru dari salah satu Vendor besar dunia yaitu Infinix. Yah benar saja Infinix Indonesia telah resmi merilis…
-
Harga HP Infinix, Murah Kualitas Bersaing Harga HP Infinix - Pelaku usaha yang berbasis di sektor komunikasi semakin menjamur, hal ini membuat persaingan pasar semakin ketat. Salah satu vendor yang selalu meluncurkan smartphone murah adalah Infinix, vendor…
-
Cara berbagi status fokus dengan semua orang di iPhone Dengan mode Fokus di iPhone, Anda dapat menyesuaikan dan menjadwalkan cara Anda ingin diberi tahu tentang panggilan, pesan, dan aplikasi sepanjang hari dengan tujuan semata-mata untuk menghindari gangguan dari orang…
-
Alamat Service Center Nokia Diseluruh Indonesia Alamat Service Center Nokia - Nokia Care Center memberikan layanan terhadap konsumen serta perbaikan ponsel yang rusak karena terjatuh dan sobat dapat berkonsultasi tentang ponsel serta suku cadang kompenen Hp Nokia. Jadi,…
-
Ponsel Layar 5.5 Inch Murah dan Berkualitas Tinggi Ponsel Layar 5.5 Inch Murah - Ponsel pintar kini semakin banyak diminati oleh masyarakat dunia karena ponsel ini menggunakan fitur – fitur yang canggih sehingga dapat mempermudah kehidupan manusia terutama…
-
Harga HP Cyrus, Android Murah Memuaskan Harga HP Cyrus - Peredaran smartphone kelas entry level tidak hanya di dominasi oleh vendor luar negeri saja, melainkan masih banyak vendor lokal yang mampu menciptakan perangkat seluler berkualitas. Salah…
-
Cara Cek Tipe HP Samsung Jika kamu memiliki HP Samsung, mungkin ada kalanya kamu perlu mengetahui tipe HP tersebut. Ada banyak cara untuk mengetahui tipe HP Samsung, dan dalam artikel ini kami akan membahas beberapa…
-
Ponsel Layar 6.0 Inch Terbaik, Spek Lengkap dan Handal Ponsel Layar 6.0 Inch Terbaik - Smartphone merupakan salah satu hal yang telah menjadi sebuah kebutuhan untuk masyarakat yang hidup di era modern ini. Tuntutan akan kebutuhan hiburan dan juga…
-
Spesifikasi Huawei G7 Plus, HP Mumpuni Layar Full HD Spesifikasi Huawei G7 Plus - Pada bulan November yang lalu segerombolan handphone terbaru telah datang ke pasaran gadget global yang mana salah satunya adalah dari vendor perusahaan asal negara Tiongkok…
-
Kekurangan iPhone 13 Pro Max iPhone 13 Pro Max adalah salah satu ponsel yang paling diantisipasi di tahun ini. Dengan banyak fitur baru dan peningkatan teknologi yang lebih baik, ponsel ini dianggap sebagai salah satu…
-
Harga Coolpad Mega, Smartphone 1 Jutaan RAM 3 GB Harga Coolpad Mega - Nama Coolpad serasa sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia, pasalnya Coolpad telah melakukan promosi besar - besaran lewat seri Note. Nah kali ini Coolpad…
-
Harga Tablet Acer Android Terjangkau Gahar Harga Tablet Acer - Tablet acer tengah digandrungi oleh banyak masyarakat khususnya para pelajar dan mahasiswa. Hal tersebut dikarenakan tablet acer selalu tampil dengan desain yang elegan sehingga membuat para…
-
Spesifikasi Lenovo A6010, HP Layar HD Murah Terkini Spesifikasi Lenovo A6010 - Untuk bisa memiliki handphone yang memiliki dukungan spesifikasi serta fitur yang unggul maka kita tak usah repot-repot lagi untuk mencarinya karena di pasaran saat ini sangat…
-
Laptop Harga 4 Jutaan Terbaik, i3, i5 Touchscreen Laptop harga 4 jutaan terbaik berikut ini dapat menjadi informasi menarik buat anda yang ingin membeli laptop. Saat ini hampir semua orang membutuhkan kehadiran laptop. Perangkat ini dapat memudahkan kita…
-
HP Terbagus dan Tercanggih di Dunia Perkembangan teknologi yang semakin pesat menuntut perusahaan smartphone untuk terus mengeluarkan inovasi baru untuk produk-produk mereka. Semua perusahaan tersebut berlomba-lomba untuk menghadirkan HP terbagus dan tercanggih di dunia untuk menaikan…
-
Harga ZTE Blade D2, Hp Android Layar 5 inchi Baterai… Harga ZTE Blade D2 - Jika para vendor besar berlombah - lombah meluncurkan smartphone flagship terbaru mereka, lain halnya dengan ZTE. Vendor yang satu ini malahan telah resmi meluncurkan smartphone…
-
10 HP Android di Bawah 2 Juta 10 HP Android di Bawah 2 Juta - Jika Anda penggemar handphone android, jangan sampai melewatkan 10 hp android di bawah 2 juta ini untuk mendukung aktivitas keseharian Anda. Selain…