Harga Xiaomi Mi6 dan Spesifikasi – Xiaomi memang produk dari vendor China. Hanya saja penjualan Xiaomi tergolong pesat di Indonesia. Tak seperti tahun – tahun sebelumnya dimana banyak orang yang merasa anti produk China kini justru Xiaomi menjadi salah satu produk dari vendor China yang laku keras di pasaran smartphone tanah air.
Banyak orang yang mengaku suka dengan Xiaomi karena Xiaomi tidak seperti produk smartphone kebanyakan. Saking laris manisnya produk Xiaomi hingga kini Xiaomi kembali hadir dengan menelurkan sebuah produk baru yang diberi nama Xiaomi Mi6. Produk yang satu ini merupakan sebuah produk terbaru dari Xiaomi yang didukung dengan spesifikasi unggulan didalamnya. Xiaomi Mi6 hadir bersama spesifikasi prosesor dan kamera yang sangat mumpuni dan cocok untuk Anda yang memang punya produktivitas tinggi bersama smartphone. Apa saja spesifikasi yang dapat Anda temukan didalam smartphone Xiaomi Mi6 ini? Berikut informasinya!
Spesifikasi Xiaomi Mi6 Terbaru Juli 2024
harga xiaomi mi6 dan spesifikasi
Ponsel pintar Xiaomi Mi6 ini memang salah satu ponsel pintar andalan besutan China. Harganya memang sangat mahal karena produk ini dibekali dengan harga 6 juta rupiah. Akan tetapi harga yang mahal ini bukan tanpa sebab.
Harga 6 juta rupiah tentu sebanding dengan semua dukungan spesifikasi yang dapat Anda temukan didalam Xiaomi Mi6 ini. Xiaomi Mi6 dibekali dengan dual SIM dan nano SIM yang membuat Anda tidak akan perlu gonta ganti kartu dengan Xiaomi Mi6 ini.
Kemudian soal layar, Anda akan temukan Xiaomi Mi6 dengan dukungan layar 5.0 IPS LCD capacitive dengan resolusi yang mencapai 1440 x 2560 pixels yang didukung 2,5 D curved glass dan didukung juga dengan akses corning gorilla glass 4.
Soal sistem operasinya, Xiaomi Mi6 didukung juga dengan sistem operasi yang menggunakan android dengan 6,0 Marshmallow dan MIUI 9.0. Soal chipsetnya, produk Xiaomi Mi6 ini juga didukung dengan chipset snapdragon 835 bersama dukungan CPU quad core 2,5 GHz Kryo dan didukung juga dengan GPU Adreno 540.
Dengan Xiaomi Mi6 ini juga akan Anda temukan dukungan memori RAM sebesar 6 GB dengan dukungan memori internal 64 GB dan dengan dukungan memori eksternal sampai dengan 256 GB (Hybrid). Tentu saja hanya dengan Xiaomi Mi6 Anda bisa semakin produktif dan hanya dengan Xiaomi Mi6 nantinya Anda akan bisa merasakan banyak keunggulannya. Menyimpan berbagai konten multimedia, video dan foto nggak perlu bingung lagi karena akan sangat leluasa dengan Xiaomi Mi6 ini
Kemudian produk Xiaomi Mi6 ini juga didukung dengan kamera utama sebesar 16 MP bersama OIS, phase detection autofocus dan dual LED flash dan video aperture 2160p@30fps. Soal konektivitas, juga Anda temukan Xiaomi Mi6 dengan Wifi, 802.11 a/b/g/nt dan Wi-Fi hotspot. Anda juga akan temukan dukungan konektifitas bluetooth, GPS dan semua dukungan fitur lain yang sangat menguntungkan dalam rangka menunjang produktivitas Anda.
Soal spesifikasi sensor, Anda akan temukan Xiaomi Mi6 dengan dukungan sensor fingerprint, accelerometer, proximity, ambient light, gyroscope, compass dan sebagainya.
Kemudian baterainya, Xiaomi Mi6 didukung dengan baterai Li-Ion non removable bersama dukungan fast charging. Kemudian warnanya akan dapat Anda temukan Xiaomi Mi6 dengan tiga varian warna. Anda bisa memilih Xiaomi Mi6 dengan pilihan warna seperti gold, dark gray dan juga silver saja.
Sudah mantap dengan Xiaomi Mi6? Semoga informasi spesifikasi Xiaomi Mi6 diatas bermanfaat. Dan selamat berburu produk yang sesuai kebutuhan Anda.
Rekomendasi:
Harga Huawei Honor 8, Android Dual Kamera Serasa… Harga Huawei Honor 8 - Bukan hal yang baru lagi bahwasannya sebuah smartphone dilengkapi dengan teknologi dual kamera pada bagian belakang. Setelah sebelumnya LG, Apple meluncurkan smartphone flagshipnya yang dilengkapi…
Harga Motorola Droid Maxx 2, Hp Android Lollipop… Harga Motorola Droid Maxx 2 - Akhir bulan Oktober kemarin pabrikan Motorola tela meluncurkan dua smartphone hig end yaitu Motorola Droid Maxx 2 dan Motorola Droid Turbo 2. Kedua smartphone ini…
Harga HP Venera, Android Lokal Kualitas Mumpuni Harga HP Venera - PT. Teletama Artha Mandiri (TAM) yang termasuk ke dalam anggota dari PT. Erajaya Group of Companies ini merupakan pemilik resmi merek dagang Venera. PT. Teletama didirikan pada tahun…
Harga Meizu M3S, Bodi Metal RAM 3 GB Harga Meizu M3S - Vendor smartphone asal negeri Tirai bambu memang banyak yang menjual produk terbaik mereka dengan harga yang terjangkau. Salah satunya adalah vendor Meizu yang belakangan ini telah…
Cara Membuka Aplikasi yang Disembunyikan di HP Oppo Sobat DuaHp.Com, apakah kamu memiliki HP Oppo dengan aplikasi yang disembunyikan? Jangan khawatir, karena di artikel ini kami akan membahas cara membuka aplikasi yang disembunyikan di HP Oppo dengan mudah…
Detail Review Harga Oppo F5 6GB dan Spesifikasi Terbaru Detail Review Harga Oppo F5 6GB dan Spesifikasi Terbaru - DuaHp, Sepertinya RAM berkapasitas 6GB akan jadi andalan smartphone satu ini. Kapasitas RAM yang cukup besar tersebut menjadikan smartphone Oppo…
Harga HTC Butterfly 3, Dual Kamera 20.2 MP Bodi Anti Air Harga HTC Butterfly 3 - Menurut berita yang tersebar belakangan ini bahwa HTC dikabarkan sedang mengalami banyak permasalahan finansial, namun tidak menyurutkan niatnya untuk terus berinovasi membuat smartphone baru. Secara…
Harga Xiaomi Mi Max, Hp Layar 6.4 inchi RAM 3 GB Harga Xiaomi Mi Max - Setelah melakukan jajak pendapat dengan para Mi fans, kini akhirnya Xiaomi merilis smartphone terbarunya yang diberi nama Xiaomi Mi Max. Kabar terbaru menyebutkan bahwa Xiaomi Mi…
Merk HP yang Bagus: Pilihan Tepat untuk Kebutuhan… Sahabat DuaHp.Com, selamat datang di artikel kami yang akan membahas tentang merk HP yang bagus. Dalam zaman yang serba canggih ini, gadget menjadi salah satu kebutuhan utama bagi banyak orang.…
Harga Samsung Galaxy On8, Kamera 13 MP RAM 3 GB 3 Jutaan Harga Samsung Galaxy On8 - Satu - satunya produsen smartphone asal Korea Selatan yang tidak pernah berhenti untuk meluncurkan produk terbarunya adalah Samsung. Bahan kabar terbarunya Samsung telah meluncurkan produk terbaru mereka…
Harga Xiaomi Mi5, Hp Android 4G LTE Cat 12 Kamera 16 MP Harga Xiaomi Mi5 - Quartal pertama tahun 2016 ini banyak sekali bermunculan smartphone canggih baru dar vendor - vendor besar dunia. Salah satu vendor asal Tiongkok Xiaomi juga tak mau…
Tablet Android Dual SIM Terbaik Kualitas Bagus Tablet Android Dual SIM Terbaik - Tidak hanya kelengkapan fitur yang menjadi sasaran utama para pecinta gadget, khususnya tablet android, baik itu ketersediaan kamera, memori penyimpanan, kecepatan RAM untuk eksekusi…
Harga HP Sharp, Spesifikasi Tangguh Harga HP Sharp - Indonesia memang sangat bagus untuk menawarkan perangkat seluler bagi para produsen lokal maupun non lokal. Hal itu nampaknya juga dilakukan oleh salah satu brand elektronik kenamaan…
Harga Vivo X6 Plus, Hp android Lollipop Layar Super… Harga Vivo X6 Plus - Seperti yang telah kita ketahui bersama, bahwa salah satu produsen gadget asal negeri Cina yaitu Vivo baru saja meluncurkan dua buah produk terbaru mereka. Produk…
Harga Huawei Honor V8, dan Spesifikasi RAM 4 GB Dual… Harga Huawei Honor V8 - Banyak sekali beredar rumor tentang perangkat seluler terbaru yang akan segera diluncurkan oleh Huawei. Setelah sebelumnya kita telah mengulas rumor spesifikasi Huawei Mate 9, kini…
Kekurangan iPhone 13 Pro Max iPhone 13 Pro Max adalah salah satu ponsel yang paling diantisipasi di tahun ini. Dengan banyak fitur baru dan peningkatan teknologi yang lebih baik, ponsel ini dianggap sebagai salah satu…
Selamat Datang di Artikel Layar HP Kena Air yang… Sobat DuaHp.Com, siapa di antara kamu yang pernah mengalami layar HP kena air? Pasti rasanya shock dan panik, bukan? Tenang saja, kamu tidak sendirian. Masalah ini seringkali terjadi pada berbagai…
10 HP Android dengan Kapasitas RAM 4GB Saat ini, memiliki hp android bukan lagi sekedar keinginan, tetapi telah menjadi kebutuhan. HP android digunakan untuk berbagai kepentingan, mulai dari komunikasi, hiburan, informasi, dan bahkan untuk kepentingan bisnis sebagai…
Apakah Vivo Y21s Anti Air? Vivo Y21s adalah salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan oleh produsen smartphone asal Tiongkok, Vivo. Smartphone ini dilengkapi dengan berbagai fitur yang menarik, termasuk kamera yang cukup baik, performa yang…
Nama Sorotan IG Aesthetic Instagram saat ini menjadi platform media sosial yang sangat populer di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Banyak orang menggunakan Instagram sebagai media untuk memamerkan gaya hidup mereka, termasuk hal yang…
Harga Xiaomi Mi 5s Plus, Android Dual Kamera 12 MP RAM 6 GB Harga Xiaomi Mi 5s Plus - Satu lagi smartphone yang ingin tampil layaknya iPhone 7 Plus dengan dilengkapi dual kamera belakang. Smartphone tersebut adalah Xiaomi Mi 5s Plus yang juga akan hadir dengan…
Harga ZTE Blade D2, Hp Android Layar 5 inchi Baterai… Harga ZTE Blade D2 - Jika para vendor besar berlombah - lombah meluncurkan smartphone flagship terbaru mereka, lain halnya dengan ZTE. Vendor yang satu ini malahan telah resmi meluncurkan smartphone…
10 HP Android di Bawah 2 Juta 10 HP Android di Bawah 2 Juta - Jika Anda penggemar handphone android, jangan sampai melewatkan 10 hp android di bawah 2 juta ini untuk mendukung aktivitas keseharian Anda. Selain…
Perbandingan Samsung Galaxy S7 vs Sony Xperia X,… Perbandingan Samsung Galaxy S7 vs Sony Xperia X - Berbagai situs hape terkemuka sudah memberitakan tentang kemunculan dua smartphone premium racikan vendor Samsung dan Sony. Kedua smartphone tersebut memang menjadi…
Harga Sony Xperia XZ, Kamera 23 MP Berfitur Anti Air… Harga Sony Xperia XZ - Sukse dengan tiga seri Xperia X, kini Sony melanjutkan kesuksesan tersebut dengan meluncurkan seri Xperia X terbaru yang di beri nama Sony Xperia XZ. Smartphone terbaru milik…
Harga Sharp Aquos Xx3, Pesona Smartphone Tahan Air… Harga Sharp Aquos Xx3 - Lama tak nampak batang hidungnya, kini tiba - tiba Sharp telah meluncurkan produk smartphone terbarunya yang bertajuk Sharp Aquos Xx3. Smartphone terbaru racikan salah satu vendor asal…
Harga Xiaomi Redmi 3x, Di Indonesia 2 Jutaan Fitur… Harga Xiaomi Redmi 3x – Xiaomi memamg sering sekali meluncurkan smartphone berkualitas namun tetap di banderol dengan harga yang terjangkau. Sudah banyak sekali seri yang telah di keluarkan oleh Xiaomi salah…
Hp Yang Cocok Untuk Bermain Game Berat Daftar 10 Hp Yang Cocok untuk Game Berat - DuaHp, Saat ini, dunia penuh dengan smartphone gaming, dan ada begitu banyak merek handphone berbeda yang tersedia di pasaran. Beberapa di…
Cara Membangunkan Orang Tidur Lewat HP Sobat DuaHp.Com, Menghadirkan Inovasi Pemecah TidurSobat DuaHp.Com, apa kabar? Semoga sobat sedang dalam keadaan baik ya. Terima kasih telah mengunjungi situs ini. Di artikel kali ini, kami akan membahas tentang…
Harga LG V10, Dua Kamera Depan 5MP RAM 4GB Harga LG V10 - Setelah sukses dengan seri Nexus 5X, kali ini vendor smartphone asal Kore Selatan kembali mengeluarkan produk terbaru mereka dengan nama LG V10. Smartphone ini telah dirilis…