Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom Layar 7.9 inchi

Gratis Ongkir Tiap Hari di Lazada

Harga Xiaomi Mi Pad 2 – Sudah hampir satu tahun tidak kedengaran kabar tentang tablet terbaru buatan Xiaomi, namun kini Vendor Xiaomi telah merilis seri terbaru dari generasi Mi Pad yaitu Xiaomi Mi Pad 2. Tablet terbaru buatan vendor asal Tiongkok ini di gadang – gadang sebagai tablet terbaik dari negeri tersebut. Pasalnya tablet Xiaomi Mi Pad 2 ini hadir dengan spesifikasi hardware yang diperkuat dengan hadirnya chipset Intel Atom dan mengusung layar yang cukup besar seluas 7.9 inchi.

Harga Xiaomi Mi Pad 2

Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom Layar 7.9 inchi

Flash Sale Rp 1

Seperti kebanyakan gadget yang ada biasanya besaran harga Xiaomi Mi Pad 2 akan tergantun seberapa hebat komponen spesifikasi yang telah diusungnya. Begitu juga dengan tablet yang satu ini yang dibanderol dengan harga Xiaomi Mi Pad 2 yang cukup terjangkau tentu spesifikasi yang ada tidak jauh berbeda dengan seri pendahulunya yaitu Mi Pad.

Spesifikasi Xiaomi Mi Pad 2 pada sektor layar masih tetap mengusung layar yang sama dengan seri pendahulunya dengan mengandalkan layar berdiagonal 7.9 inchi. Layar tersebut memakai panel layar jenis IPS LCD dipadukan dengan teknologi full lamination sehingga akan menghasilkan resolusi sebesar 1536 x 2048 piksel dan mampu menampilkan kepadatan layar mencapai 324 ppi.

Flash Sale Rp 1

Sedangkan untuk tampilan fisik tablet Xiaomi Mi Pad 2 ini nampak premium berkat bodi yang dibalut dengan bahan full metal yang dibuat sangat tipis. Tablet Xiaomi tersebut memiliki ketebalan 6.95 mm dengan bodi berdimensi panjang 200.4 mm, lebar 132.6 mm, dan tinggi 6.95 mm. Sedangkan untuk bobotnya mencapai 322 gram.

Dengan berbekal desain full metal berkonstruksi unibody membuatnya terlihat sangat cantik. Selain itu, tablet Xiaomi juga menyediakan varian warna champagne gold dan dark grey yang keduanya sama – sama nampak mewah dan terkesan premium. Padahal harga Xiaomi Mi Pad 2 dibanderol begitu murah, namun terbukti tablet ini memiliki desain tak murahan.

Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom RAM 2 GB

Performa Hardware Andalkan Chip Intel Atom dan CPU Quad-core

Hadir sebagai generasi penerus yang akan menggantikan versi lamanya, sudah jelas bahwa Mi Pad 2 ini dibekali dengan spesifikasi sektor mesin yang lebih baik dari versi lamanya. Kali ini tablet Xiaomi Mi Pad 2 tampil cukup percaya diri karena memiliki performa mesin yang cukup bagus. Sebagai inti mesinnya, telah memakai chipset Intel Atom X5-Z8500 yang dibuat dengan proses 14 nanometer agar memastikan chipset tersebut memiliki performa powerfull dan lebih efesien pemakaian daya baterai.

Sementara itu untuk kecepatan processor yang dibawa olej tablet terbaru dari Xiaomi ini mencapai Quad-core 2.24 GHz dan sudah mendukung arsitektur 64 Bit. Lalu pada sektor grafis, sudah disediakan GPU Intel HD Graphics yang siap memanjakan aktifitas Anda saat  bermain game.

Untuk ukuran tablet kelas pemula dengan harga Xiaomi Mi Pad 2 yang cukup terjangkau, spesifikasi yang ada pada perangkat ini merupakan salah satu yang terbaik di kelasnya. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa Intel merupakan salah satu produsen hardware terbaik saat ini.

Lalu untuk semakin meningkatkan daya gedor dari perangkat hardware tersebut telah disediakan kapasitas RAM sebesar 2 GB sehingga dapat dipastikan mampu menghasilkan kinerja mulitasking yang lancar dan responsif. Kemudian untuk sektor memori, sudah disediakan 2 varian yakni versi 16 GB dan 64G B, dimana keduanya sama – sama sudah dilengkapi memori ekternal mencapai 128 GB.

Harga Xiaomi Mi Pad 2 akan dipengaruhi oleh kapasitas memori internal yang dibawanya. Bahkan kabarnya, khusus untuk varian 64 GB akan memakai sistem operasi Windows 10, sedangkan untuk versi 16 GB dilengkapi sistem operasi Android Lollipop dengan tampilan antarmuka MIUI 7.

 

Kualitas Kamera, Spesifikasi Lengkap, dan Harga Xiaomi Mi Pad 2

Kualitas Kamera Xiaomi Mi Pad 2

Walaupun harga Xiaomi Mi Pad 2 yang hanya berkisar dibawwah 3 jutaan namun untuk spesifikasi pada sektor fotografi telah dilengkapi dengan perpaduan kamera yang memiliki lensa berkekuatan cukup besar dikelasnya. Terbukti pada bagian belakan telah dihadirkan kamera dengan lensa berkekuatan 8 MP yang dioptimalkan oleh bukaan lensa atau aperture sebesar f/2.0.

Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom Non Seluler

Lalu kemampuan kamera belakang tersebut dalam urusan merekam video sudah mampu menghasilkan video yang beresolusi mencapai Full HD 1080p@30fps. Namun sangat disaynagkan kamera tersebut belum dilengkapi dengan fitur Led Flash.

Selanjutnya untuk kamera bagian depan, sudah disediakan lensa berkekuatan 5 MP yang dapat di manfaatkan oleh pengguna Mi pad 2 ini untuk berfoto selfie dan video call. Kualitas kamera depan yang dihadirkan pada Mi pad 2 semakin optimal dengan penambahan teknologi Wide Angle dengan sudut tembak mencapai 75 derajat.

Selain itu, pada kamera bagian depan ini telah disediakan pula fitur self-timer, dan memiliki apeture F/2.0. Untuk hasil fotonya akan terlihat sangat jernih, sehingga cocok sobat pakai untuk berfoto selfie dan video call.

Tidak Dilengkapi dengan Komunikasi Seluler

Spesifikasi tablet Xiaomi Mi Pad 2 pada sektor konektifitas belum dilengkapi dengan koneksi seluler baik itu 3G maupun 4G LTE sama seperti Xiaomi Mi Pad generasi pertama. Nmun untuk urusan koneksi internet, Anda bisa mengandalkan jaringan Wifi yang diperkuat teknologi Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac dual band agar semakin cepat dalam mengakses jaringan Wi-Fi dan meningkatkan jangkauan sinyal.

Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom Desain Full Metal

Selain itu, disediakan pula fitur Wi-Fi Direct untuk mempercepat pengiriman file, dan Bluetoth v4.1 untuk terkoneksi ke perangkat wearable device seperti Mi Band ataupun yang lainnya. Sayangnya harga Xiaomi Mi Pad 2 yang murah membuatnya belum dibekali fitur GPS. Namun kekurangan tersebut akan digantikan dengan hadirnya port USB Type-C dengan reversible connector atau bisa dipakai bolak balik karena memiliki 2 sisi yang sama.

Selanjutnya untuk spesifikasi tablet Xiaomi Mi Pad 2 pada sektor penyuplai daya telah disediakan baterai yang tidak bisa dilepas karena menempel pada bodi metal tablet ini. Sedangkan untuk ukuran daya yanga ada pada bterai berjenis Litium Polimer ini adalah sebesar 6190 mAh.

Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi Pad 2

Kartu Sim
Ukuran (P x L  x T) 200.4 x 132.6 x 6.95 mm
Berat Bodi 322 gram
Ukuran LAyar  7.9 inches, 1536 x 2048 pixels (~324 ppi pixel density)
Tipe Layar IPS LCD capacitive touchscreen
Memori Interal
  • Internal 16 GB, 2 GB RAM
  • Internal 64 GB, 2 GB RAM
Memori Ekternal microSD, up to 128 GB
Sistem Operasi Android Lollipop 5.1 / Windows 10 (64 GB model)
Chipset Intel Atom X5-Z8500
Processor Quad-core 2.24 GHz
GPU Intel HD Graphics
Internet Wi-Fi Only
Konektivitas Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Bluetooth v4.1, USB-Type-C 1.0 reversible connector
GPS
Kamera Belakang 8 MP, 3264 x 2448 pixels, Video 1080P@30fps
Kamera Depan 5 MP, wide-angle 75°
Baterai Non Removable Li-Po 6190 mAh
Fitur Andalan
  • 5V/2A fast charging
  • Full metal body, in dark grey and champagne gold
  • MIUI 7
  • USB Type-C
  • Sensor Accelerometer, gyro, compass

Harga Xiaomi Mi Pad 2, Tablet Intel Atom Desain premium

Harga Xiaomi Mi Pad 2

Harga Xiaomi Mi Pad 2 tidak berbeda jauh dari harga Xiaomi Redmi Note 3 yang dirilis bersamaan dengan tablet ini. Dimana harga Xiaomi Mi Pad 2 untuk versi 16 GB sobat cukup mengeluarkan uang sekitar Rp 2.1 Jutaan. Sedangkan harga Xiaomi Mi Pad 2 untuk versi 64 GB dibanderol sekitar Rp 2.7 Jutaan.

Harga Xiaomi Mi Pad 2 versi 16 GB Harga Xiaomi Mi Pad 2 versi 64 GB
$156 atau sekitar Rp 2,1 jutaan $203 atau sekitar Rp 2,7 jutaan
Baca Juga : Daftar Harga Xiaomi Terbaru

 

Selesai sudah ulasan mengenai Harga Xiaomi Mi Pad 2 yang sudah Kami ulas khusus untuk Anda pencinta gadget tanah air. Untuk Harga Xiaomi Mi Pad 2 yang sudah kami tuliskan di atas, Kami tidak bisa memberikan harga yang pasti, karena sewaktu – waktu bisa berubah atau dikarenakan perbedaan daerah pemasarannya.

Sekian informasi Harga Xiaomi Mi Pad 2 yang Kami sampaikan pada kali ini, semoga informasi diatas bermanfaat bagi Anda semua, tunggu informasi dari Kami selanjutnya dengan tetap mengunjungi situs kami di duahp.com .

Diskon sampai 70% Produk Kecantikan Lazada
Flash Sale Rp 1
x