Cara Menjadi Youtuber Pemula Hingga Sukses dan Terkenal – Jika kita melihat kesuksesan yang diraih oleh para youtuber yang telah terkenal baik itu di Indonesia ataupun di luarnegeri, maka hal ini akan membuat kita tertarik untuk mencoba membuat video dan menguploadnya ke Youtube. Mulanya memang mungkin hanya iseng, tapi bila suatu saat anda melihat video yang diupload banyak orang yang menonton, pastinya hal ini akan menjadi stimulant untuk membuat video yang baru dan begitu seterusnya.
Ada hal lain yang menarik minat dan semangat seseorang untuk membuat video adalah mendapat subscriber yang banyak. Dan semua itu pastinya tak akan anda dapatkan bila anda belum mulai membuat channel Youtube, membuat serta upload video ke Youtube dan mempromosikan video channel dan video Youtube milik anda.

Cara Menjadi Youtuber Pemula Dengan Mudah
Bagaimana cara menjadi youtuber yang sukses mulai dari nol (zero subs)? Memang sekarang sudah semakin banyak youtuber baru yang beredar tapi ditengah persaingan yang ketat tidak semua youtuber sukses. Inilah cara menjadi youtuber pemula untuk anda:
Tentukan Topik Channel Anda
Untuk memulainya ada dua cara. Pertama Anda langsung memulai, mengunggah video apapun yang ingin Anda unggah. Jika video-videonya sudah anda miliki, maka Anda bisa mengunggah video tersebut ke YouTube.
Cara yang kedua tentukan topik channel yang mau Anda kembangkan. Mengawali channel YouTube mirip dengan ketika memulai blog. Kita tentukan dulu idenya. Ide channel dapat datang dari berbagai hal, dari keseharian kita, hobi kita, dari pekerjaan kita, keterampilan kita, dan lainnya.
Misalnya, jika Anda hobi membaca buku, Anda bisa buat channel YouTube mengenai review-review buku. Bila suka mengajar bahasa tertentu, maka Anda dapat membuat channel tentang pembelajaran bahasa tersebut.
Buat Channel YouTube Anda
Bila anda sudah dapat ide channel, buatlah channel YouTube. Biasanya kalau punya akun Google, maka Anda sudah bisa buat channel YouTube. Satu akun Google sudah terkait dengan layanan Google. YouTube sendiri salah satu layanan yang dimiliki Google.
Anda bisa beri nama channel youtub dengan nama Anda, nama unik, atau namalainnya. Lengkapi channel tersebut dengan Buat Channel YouTube Anda
Buat Video Anda
Ada berbagai video yang bisa Anda buat. Bisa berupa video review, Vlog, dan lainnya. Peralatan membuat video diantaranya : kamera inbi bisa pakai kamera DSLR, kamera ponsel atau kamera lainnya, lampu untuk pencahayaan, bila perlukan, tripod/monopod (terutama jika Anda membuat video sendirian/tanpa diibantu teman), dan microphone bila dibutuhkan.
Tentunya peralatan akan disesuaikan dengan konsep video Anda. Mulailah membuat video sesuai ide dan kreativitas Anda. Setiap orang memiliki gaya berbeda dalam membuat video. Setelah merekam video, proses selanjutnya adalah editing. Foftware editing yang biasa dipakai seperti Windows Movie Maker, Adobe Premiere, dan lainnya.
Dalam setiap video yang Anda buat, selalu sertakan ajakan untuk subscribe di channel Anda. Hal ini sederhana, tapi jika dilakukan maka bisa meningkatkan jumlah subscriber di channel YouTube Anda.
Unggah Video dan Bagikan
Setelah video jadi, unggah video tersebut ke YouTube. Bila video sudah tayang di YouTube, semua orang bisa menyaksikan video Anda.
Jangan puas hanya dengan mengunggah video, bagikan juga video Anda di media sosial lain. Sebaiknya anda bagikan ke akun Instagram, Twitter, Facebook, Google Plus, atau lainnya yang anda punya.

Rekomendasi:
-
Aplikasi TubeMate untuk Android, Unduh video Youtube… Aplikasi TubeMate untuk Android - Diantara kita mungkin setiap harinya ada yang selalu membuka situs YouTube untuk melihat video-video terkini yang diupload dari seluruh dunia, memang tanpa disadari setiap harinya…
-
Hp Dual Kamera dari Meizu Hp Dual Kamera dari Meizu - Dewasa ini masyarakat modern nampaknya semakin keranjingan saja dengan beragam aktivitas mobile photography. Hal tersebut bisa dianggap wajar lantaran secara praktis dapat semakin meningkatkan…
-
Harga Wiko Fever, Android Lollipop RAM 3 GB Layar 5.2 " Harga Wiko Fever - Setalah sering menggempur pasar smartphone tanah air, kini nama Wiko mulai dikenal luas oleh masyarakat Indonesia. Pada kuartal pertama di tahun ini Wiko kembali membanjiri pasar…
-
Mencari Solusi untuk Masalah Hp Xiaomi yang Tidak… Sobat DuaHp.Com, siapa di antara kamu yang pernah mengalami masalah dengan hp Xiaomi yang tiba-tiba tidak bisa menyala? Tentunya hal ini bisa menjadi pengalaman yang sangat menjengkelkan, terutama ketika kita…
-
Cara Menjadi YouTuber Pemula Modal HP Menjadi YouTuber adalah impian banyak orang. Selain bisa menghasilkan uang, menjadi YouTuber juga bisa membuatmu terkenal dan diakui keberadaannya. Namun, banyak orang yang masih bingung bagaimana cara memulai karir sebagai…
-
8 Smartphone Android Lollipop Terbaru 2024 dan… Smartphone Android lollipop terbaru - DuaHp.com, Sudah beredar dipasaran luas dengan sasaran target konsumen yang beragam pula. Kisaran harganya pun bervariasi, mulai dari yang satu jutaan hingga di atas empat…
-
HP Xiaomi Tidak Mau Nyala: Solusi dan Tips Ampuh Sobat DuaHp.Com, kamu pasti pernah mengalami masalah ketika HP Xiaomi tidak mau nyala, bukan? Tentu saja, hal ini bisa sangat menyebalkan dan membuat frustrasi. Tapi, jangan khawatir! Kami di sini…
-
Macam Macam Item di Pokemon Go dan Fungsinya Macam Macam Item di Pokemon Go dan Fungsinya - Permainan Pokemon Go memang sedang digandrungi oleh semua pengguna smartphone dunia tak terkecuali di Indonesia. Game yang satu ini menawarkan keseruhan…
-
Hp Samsung Tidak Bisa Di Cas: Mengatasi Masalah… Sahabat DuaHp.Com, banyak di antara kita yang pernah menghadapi masalah ketika hp Samsung kita tidak bisa di cas. Tentu saja, ini adalah hal yang sangat menjengkelkan, terutama ketika kita membutuhkan…
-
Cara Mengetahui Nama Pemilik Nomor HP Orang Lain… Sobat DuaHp.Com, adakah saat-saat kamu ingin mengetahui siapa pemilik nomor telepon yang kamu terima? Apakah kamu pernah mendapat panggilan atau pesan dari nomor yang tidak kamu kenal? Tak perlu khawatir,…
-
Download MP3 Mudah dari Youtube: Cara Terbaik untuk… Jika kamu adalah seorang penggemar musik dan suka mendengarkan lagu-lagu dari Youtube, tentu kamu ingin memiliki lagu-lagu tersebut dalam format MP3 agar bisa didengarkan kapan saja dan di manapun tanpa…
-
Perbedaan Hub dan Switch Adalah Hub dan switch adalah perangkat jaringan yang digunakan untuk menghubungkan beberapa perangkat ke dalam sebuah jaringan. Meskipun keduanya memiliki fungsi yang sama, namun terdapat perbedaan mendasar antara hub dan switch.…
-
Penyebab Hp di Cas Malah Berkurang: Mengapa Hal Ini Terjadi? Sobat DuaHp.Com, siapa di antara kita yang tidak pernah mengalami situasi di mana baterai ponsel kita justru semakin menipis saat di-charge? Fenomena ini memang cukup mengganggu, terutama ketika kita sangat…
-
Ponsel Dengan Memori Internal 64GB Murah, Desain Stylish Ponsel Dengan Memori Internal 64GB Murah - Berbicara tentang smartphone memang tiada habisnya apali semartphone yang sudah di rasuki oleh robot hijau rersebut. Berbagai vendor di dunia berlomba - lomba…
-
6 Cara Bikin Aplikasi Android Tanpa Koding Untuk Pemula Cara Buat Aplikasi Android Tanpa Coding Untuk Pemula - Dua HP, Android adalah salah satu platform seluler yang paling banyak dipakai di dunia aplikasi seluler. Ini karena Android menyediakan kode…
-
Harga Meizu Metal, Kamera 13MP Layar 5.5 inch Harga Meizu Metal - Nama Meizu memang belum melekat pada benak para pecinta smartphone tanah air, namun hal itu tidak menyurutkan semangat vendor asal tiongkok tersebut untuk dapat meluncyrkan smartphone…
-
Cara berbagi status fokus dengan semua orang di iPhone Dengan mode Fokus di iPhone, Anda dapat menyesuaikan dan menjadwalkan cara Anda ingin diberi tahu tentang panggilan, pesan, dan aplikasi sepanjang hari dengan tujuan semata-mata untuk menghindari gangguan dari orang…
-
Cara Menghapus Pesan Massal di Android dengan 7 Cara Sebelum WhatsApp, Signal, dan Facebook Messenger membajak komunikasi teks, kotak masuk SMS dulunya adalah tempat yang mengasyikkan. Dengan semua teman dan orang yang kami kasihi berkirim pesan, kami tidak bisa…
-
Ponsel Berbodi Metal yang Sangat Memukau dan Trendi Ponsel Berbodi Metal - Keberadaan ponsel pintar saat ini menjadikan para produsen ponsel pintar saling berlomba- lomba untuk meciptakan ponsel pintar dengan teknologi canggih serta desain yang elegan. Tak jarang…
-
Cara Menginstal HP Vivo Y12: Panduan Lengkap dan Praktis Sobat DuaHp.Com, selamat datang kembali di situs kami! Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan panduan lengkap mengenai cara menginstal HP Vivo Y12. Bagi kamu yang baru saja mendapatkan smartphone…
-
Cara Putar YouTube di Latar Belakang YouTube adalah platform video terbesar di dunia. Dengan jutaan video yang tersedia, pengguna dapat mengakses berbagai macam konten yang mereka inginkan. Tapi, bagaimana jika Anda ingin mendengarkan musik atau podcast…
-
Cara mengubah warna font di iPhone Warna berkontribusi pada cara kami memproses berbagai hal secara visual, jadi menggunakan beberapa warna di dokumen, email, layar kunci, dan elemen lain Anda terlihat lebih rapi. Sama seperti gaya font,…
-
Harga HTC 10, Android 4G LTE Cat9 dan Dual Kamera… Harga HP HTC 10 - Lama dirumorkan HTC yang akan menggarap smartphone premium, akhirnya kini resmi diperkenalkan dengan nama HTC 10. Kabarnya smartphone ini akan hadir dalam dua versi menurut…
-
Aplikasi Download Video di Android Paling Ngebut 15 Aplikasi Download Video di Android Paling Ngebut - DuaHp.com, Tontonan video pun dengan mudah dilihat melalui ponsel, bahkan aplikasi download video di android semakin banyak dan semakin berkembang setiap…
-
Cara Mencari Orang Lewat Nama Orang yang hilang atau yang ingin ditemukan biasanya dicari lewat nama. Namun, mencari orang lewat nama bisa menjadi tugas yang sulit dan memakan waktu. Berikut adalah beberapa cara untuk membantu…
-
Game Perang Android Terbaik dan Penguji Adrenalin Game Perang Android Terbaik - Dunia game saat ini memang saat - saatnya populer di tengah - tengah masyarakat, khususnya para pecinta gadget. Bermain game selain dijadikan sebagai sarana hiburan…
-
10 HP Android dengan Kapasitas RAM 4GB Saat ini, memiliki hp android bukan lagi sekedar keinginan, tetapi telah menjadi kebutuhan. HP android digunakan untuk berbagai kepentingan, mulai dari komunikasi, hiburan, informasi, dan bahkan untuk kepentingan bisnis sebagai…
-
Cara Membangunkan Orang Tidur Lewat HP Sobat DuaHp.Com, Menghadirkan Inovasi Pemecah TidurSobat DuaHp.Com, apa kabar? Semoga sobat sedang dalam keadaan baik ya. Terima kasih telah mengunjungi situs ini. Di artikel kali ini, kami akan membahas tentang…
-
Cara Mengetahui No HP Seseorang Lewat Nama Facebook Greetings, Sobat DuaHp.Com! Apakah kamu pernah bertanya-tanya bagaimana cara mengetahui nomor HP seseorang hanya dengan nama pengguna Facebook-nya? Apakah kamu ingin tahu apakah ada cara untuk menemukan nomor HP teman…
-
Cara Mencari FB dengan No HP: Temukan Teman dan… Sobat DuaHp.Com, apakah kamu pernah merasa kesulitan mencari teman atau kenalan di Facebook menggunakan nomor HP? Jangan khawatir, di artikel ini kita akan membahas cara mencari FB dengan no HP…