Adu iPhone 6s vs Galaxy S6 – Apple telah mengumumkan produk terbaru mereka yaitu iPhone 6s, pada hari kamis tanggal 10 Septembeer 2015 dalam sebuah acara di San-Fransisco Amerika Serikat. Perilisan iPhone 6s ini terbilang sangat terlambat, karena para rivalnya telah merilis produk mereka pada awal tahun 2015. iPhone s6 memang sengaja dipersiapkan untuk melawan Samsung Galaxy S6, yang telah rilis jauh sebelumnya.
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6

Samsung Galaxy S6 dirilis pada acara World Mobile Congress 2015 di Barcelona telah berhasil mengalahkan kemunculan iPhone 6. Sedangkan untuk saat ini giliran Apple yang akan menyerang balik Samsung Galaxy S6 dengan produk terbaru Apple yaitu iPhone 6s. Kedua flagship yaitu iPhone 6s dan Galaxy S6 sama-sama mengusung beberapa fitur terbaru sebagai senjatanya, lalu dari kedua flagship tersebut mana yang lebih unggul? Untuk menjawab rasa penasaran kita akan siapa yang lebih hebat dari kedua flagship diatas, mari kita simak perbandingan dibawah ini.
Cek Juga Perbandingan yang ini : Beda iPhone 6 dan 6s
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, Segi Desain dan Layar
Smartphone |
iPhone 6s |
Galaxy S6 |
Ukuran(Px LxT) |
138.3 x 67.1 x 7.1 mm |
143.4 x 70.5 x 6.8 mm |
Berat |
143 g |
138 g |
Tipe Layar |
LED-backlit IPS LCD |
Super AMOLED |
Ukuran Layar |
4.7 inches, 750 x 1334 pixels (~326 ppi pixel density), Ion-strengthened glass, oleophobic coating |
5.1 inches 1440 x 2560 pixels (~577 ppi pixel density) + Corning Gorilla Glass 4 |
Pertama kita akan membahas perbandingan antara iPhone 6s dan Galaxy S6 dari segi desain. iphone 6s memiliki desain yang berbahan alumunium alloy 7000, yang menjadikannya agak tebal dan berat dengan dimensi keseluruhan P x L x T (138.3 x 67.1 x 7.1 mm) dan memiliki berat 143 gram. Sedangkan desain untuk Galaxy S6 menggunakan bahan metal yang ringan untuk bodinya, dengan berat hanya 138 gram dan dimensinya P xL x T (143.4 x 70.5 x 6.8mm). Dilihat dari ukuran dimensi dan bobot dari kedua flagship tersebut dapat diakatakan Samsung Galaxy S6 lebih unggul dibandingkan iPhone 6s.

Layar iPhone 6s berukuran 4.7 inci dengan panel beresolusi 750 x 1334 pixel kepadatan layar (~326 ppi pixel density), pelindung layar menggunakan Ion-strengthened glass, dan oleophobic coating. Sedangkan layar Galaxy S6 berukuran 5.1 inci mengadopsi layar super AMOLED resolusi 1440 x 2560 pixel kepadatan layar (~577 ppi pixel density) pelindung layar menggunakan Corning Gorilla Glass 4. Dengan perbedaan spesifikasi tersebut dapat dipastikan bahwa Galaxy S6 kembali unggul dari pada iPhone 6s dalam segi layar.
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, Segi Hardware dan konektifitas
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, Segi Hardware dan konektifitas
Smartphone |
iPhone 6s |
Galaxy S6 |
Sistem Operasi |
iOS 9 |
Android OS, v5.0.2 (Lollipop) |
Processor |
Apple A9 |
Exynos 7420 (Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & Quad-core 2.1 GHz Cortex-A57 |
Kecepatan Internet |
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1 Mbps |
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps, |
Konektivitas |
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Bluetooth v4.1, Port MicroUSB 2.0, A-GPS, GLONASS, NFC |
Bluetooth v4.1, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, NFC, microUSB v2.0 |
Ram |
2 GB |
3GB |
Hardware yang ada pada iphone 6s mengadopsi chipset terbaru buatan Apple yaitu A9 dan juga menggunakan sistem operasi iOS 9 serta kapasitas RAM 2GB. Sedangkan untuk Galaxy S6 menggusung chipset Exynos 7420 (Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & Quad-core 2.1 GHz Cortex-A57) dengan sistem operasi Android 5.0 Lollipop serta RAM 3GB. Karena belum diketahuhi secara rinci akan kecepatan chipset A9 yang digunakan oleh iPhone 6s kita tidak dapat menentukan mana yang lebih jago dalam urusan dapur pacu.

Sedangkan untuk sektor konektifitas dari kedua flagship ini bisa dikatakan seimbang, pasalnya baik iPhone 6s ataupun Galaxy S6 sama-sama mendukung jaringan 4G LTE. Serta fitur pendukung lainnya seperti Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Bluetooth v4.1, Port MicroUSB 2.0, A-GPS, GLONASS, NFC juga ada di kedua flagship tersebut.
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, segi Fotografi
Smartphone |
iPhone 6s |
Galaxy S6 |
Kamera Belakang |
12 MP, 4608 x 2592 pixels, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, 2160p@30fps, 1080p@60fps,1080p@120fps, 720p@240fps, optical stabilization |
16 MP, 3456 x 4608 pixels, optical image stabilization, autofocus, LED flash, Video 2160p@30fps, HDR, dual-video rec. |
Kamera Depan |
5 MP, 1080p@30fps, 720p@240fps, face detection, HDR, panorama |
5 MP, 1080p@30fps |
Untuk segi fotografi iPhone 6s mengusung kamera belakang berlensa 12 MP dengan resolusi 4608 x 2592 pixel, dan beberapa fitur pendukung seperti phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, aperture F/2.2. Sedangkan kamera belakang Galaxy S6 mengunakan lensa yang lebih tinggih yaitu 16 MP beresolusi 3456 x 4608 pixel ditambah dengan fitur pendukung seperti optical image stabilization, autofocus, LED flash, Video 2160p@30fps, HDR, dual-video rec. Dari ukuran lensa sudah bisa ditebak bahwa kamera belakang dari Galaxy S6 lebih unggul dari pada iPhone 6s.

Sementara untuk kamera depan dari iPhone 6s maupun Galaxy S6 sama-sama menggunakan kamera yang berlensa 5 MP. Hanya saja kamera depan pada iphone 6s sudah dilengkapi denga fitur pendukung seperti face detection dan HDR.
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, segi Memori dan Baterai
Adu iPhone 6s vs Galaxy S6, segi Memori dan Baterai
Smartphone |
iPhone 6s |
Galaxy S6 |
Memori internal |
16/64/128 GB |
32/64/128 GB |
Memori eksternal |
– |
– |
Baterai |
Non-removable Li-Po 1715 mAh |
Non-removable Li-Ion 2550 mAh |
Kedua flagship tersebut menawarkan tiga pilihan untuk ruang penyimpanan, hanya saja memori internal yang ditawarka oleh Samsung Galaxy S6 lebih unggul satu langkah dibandingkan dengan iPhone 6s. Dimana pilihan pertama dari Galaxy S6 memberikan memori inertnal sebesar 32GB sedangkan iPhone 6s sebesar 16GB, sedangkan untuk pilihan kedua dan ketiga sama-sama menawarkan memori internal sebesar 64GB dan 128GB. Kedua flagship ini juga sama-sama tidak memberikan ruang untuk memori ekstenal.

Kalau kita melihat tabel perbandingan adu iPhone 6s vs Galaxy S6 pada bagian baterai di atas, tentunya kita semua sudah paham lebih tahan lama baterai yang mana. Ya memang, walaupun sama-sama mengusung konsep baterai non-removable akan tetapi jelas lebih tahan lama baterai Li-ion 3550 mAh yang dipakai oleh Galaxy S6, dibandingkan baterai milik iPhone 6s dengan baterai Li-Po 1715 mAh.
Kesimpulan
Dilihat dari tabel dan uraian diatas Kita dapat menyimpulkan bahwa Samsung Galaxy S6 lebih unggul dibandingkan dengan iPhone 6s. Samsung Galaxy S6 unggul hampir disemua sektor mulai dari desain, layar, RAM, kamera, hingga baterai sedangkan di sektor lain bisa dikatakan seimbang. Hasil ahir dari Adu iPhone 6s vs Galaxy S6 ini adalah Samsung Galaxy S6 yang jadi pemenangnya.
Nah itulah sedikit ulasan mengenai Adu iPhone 6s vs Galaxy S6 yang sudah Kami sajikan untuk Anda pencinta gadget tanah air. Untuk masalah Adu iPhone 6s vs Galaxy S6 yang sudah tertera di atas, Kami tidak bisa memberikan harga yang pasti, karena bisa jadi sewaktu – waktu bisa berubah atau dikarenakan perbedaan daerah pemasarannya.
Sekian informasi Adu iPhone 6s vs Galaxy S6 yang Kami sampaikan pada kali ini, semoga informasi diatas bermanfaat bagi Anda semua, tunggu informasi dari Kami selanjutnya dengan tetap mengunjungiwebsite Kami.

Rekomendasi:
-
Harga ZTE Blade D Lux, Phablet Android Kamera Depan 8 MP Harga ZTE Blade D Lux - Phablet yang di kususkan untuk kegiatan foto selfie telah meluncur di negara Vietnam dan Singapura. Phablet tersebut adalah ZTE Blade D Lux, yah ponsel dari…
-
Harga Lenovo K6 Note, Phablet Metal dengan RAM 4 GB Spesifikasi Lenovo K6 Note - Lenovo telah memperkenalkan tiga smartphone terbarunya pada ajang IFA 2016, ketiga smartphone tersebut adalah Lenovo K6 Note, Lenovo K6 Power dan Lenovo K6. Namun pada kesempatan kali ini kita…
-
Hero Tercantik di Mobile Legend Mobile Legends adalah game mobile yang sangat populer di Indonesia. Game ini menawarkan berbagai karakter hero yang berbeda-beda, baik dari segi tampilan maupun kemampuan. Bagi para pemain perempuan, tentu saja…
-
10 HP Android dengan Kapasitas RAM 4GB Saat ini, memiliki hp android bukan lagi sekedar keinginan, tetapi telah menjadi kebutuhan. HP android digunakan untuk berbagai kepentingan, mulai dari komunikasi, hiburan, informasi, dan bahkan untuk kepentingan bisnis sebagai…
-
Adu iPhone SE vs Sony Xperia Z5 Compact, Bagus mana? Adu iPhone SE vs Sony Xperia Z5 Compact - iPhone, dengan mendengar namanya saja pasti kita sudah membayangkan sebuah smartphone canggih dengan desain mewah. Benar sekali meskipun seri iPhone SE…
-
Compare Huawei Nexus 6P vs Galaxy Note 5, Perang… Compare Huawei Nexus 6P vs Galaxy Note 5 - Pada kesempatan kali ini kita akan membedah seluruh komponen spesifikasi yang ada pada dua phablet kelas premium yaitu Huawei Nexus 6P…
-
Harga HP Blaupunkt, Android Sound Terbaik Harga HP Blaupunkt - Perangkat komunikasi dengan Brand Blaupunkt mungkin masih terdengar asig di telinga kita, pasalnya brand Blaupunkt ini identik dengan perangkat audio yang terkenal. namun dengan kemajuan teknologi khususnya di…
-
Lumia 950 XL vs Galaxy Note 5, Adu Phablet Layar 5.7 Inchi Lumia 950 XL vs Galaxy Note 5 - Kedua smartphone tersebut merupakan penguasa pasar phablet kelas premium, dimana keduanya sama - sama memiliki komponen spesifikasi kelas wahid. Jika dilihat sekilas…
-
Cara menghapus favorit di Apple Maps Apple Maps memudahkan untuk menambahkan tempat yang sering Anda kunjungi atau rumah seseorang sebagai Favorit sehingga Anda dapat dengan mudah mengakses lokasi mereka dan mendapatkan petunjuk arah dengan lebih sedikit…
-
Cara mengedit metadata beberapa foto di iPhone dengan iOS 16 Perangkat Apple selalu sangat membantu dalam hal menangkap momen kehidupan nyata. Baik itu sensor kamera terbaik atau pemrosesan gambar onboard yang sama baiknya, perangkat iOS selalu menjadi yang terdepan dalam…
-
Game Perang Android Terbaru 2024 Genre perang menjadi salah satu tema game yang paling laris di Play Store. Salah satu alasannya karena game peperangan sangat seru untuk dimainkan. Berikut admin akan berbagi daftar game perang…
-
Daftar Alamat Service Center ZTE Mobile Dalam Negeri Alamat Service Center ZTE Mobile - Di Indonesia, Produk ZTE sangat terkenal dengan modem yang super cepat, ponsel berproduk asal China ini sudah merilis banyak smartphone untuk menyasar disegala segmen…
-
iPhone 6S Plus VS LG G4, Adu phablet 4G LTE iPhone 6S Plus VS LG G4 - Apple iPhone 6s plus dan LG G4 merupakan flagship dari masing-masing vendor yang hadir dengan spesifikasi dan fitur-fitur unggulan saat ini. Keduanya sama-sama menghadirkan…
-
Harga dan Spesifikasi Apple iPhone 6s Plus 16 GB Smartphone Apple iPhone 6s Plus 16 GB telah dirilis oleh apple kembali pada tahun 2015 lalu, tentunya hal tersebut menjadi kabar baik untuk para penggemar smartphone di tanah air pada…
-
Adu Samsung Galaxy S6 vs iPhone 6, Harga & Spesifikasi Adu Samsung Galaxy S6 vs iPhone 6 - Saat ini dunia Gadget khususnya Smartphone sedang rampai dengan antar penantang yang saling memberikan produk terbaru dengan spesifikasi premium. Kali ini perusahaan…
-
Harga Samsung Galaxy Note 4 Note Edge Spesifikasi harga Samsung Galaxy Note 4 Note Edge - Bagi anda pencinta gadget khusunya smartphone tentunya tahu kedua produk tersebut, kedua produk tersebut besutan vonder besar yaitu Samsung. Kedua Smartophone tersebut…
-
Harga Samsung Galaxy Note5, Phablet RAM 4GB Bodi Metal Harga Samsung Galaxy Note5 - Vendor smartphone kenamaan asal Korea Selatan Samsung, kembali membuat gebrakan di kanca pasar inernasional. Samsung mulai memperkenalkan phablet terbarunya sekitar pertengahan bulan agustus 2015, yaitu Samsung…
-
Harga Motorola Moto X Force, Kamera 21 MP RAM 3 GB Harga Motorola Moto X Force - Perusahaan smartphone Motorola telah meluncurkan sebuah smartphone terbaru mereka yaitu Motorola Moto X Force. Seri terbaru ini semakin melengkapi seri Motorola Moto X, yang sebelumnya telah…
-
Game Apa yang Sangat Mengerikan? Game horror atau game yang menakutkan memang menjadi salah satu genre game yang paling diminati saat ini. Game-game tersebut memiliki daya tarik tersendiri bagi para penggemar game, karena memberikan pengalaman…
-
Harga Samsung Galaxy S7, Android Marsmallow RAM 4 GB… Harga Samsung Galaxy S7 - Setelah sekian lama hanya menjadi rumor saja, kini akhirnya Samsung resmi merilis smartphone mereka yaitu Samsung Galaxy S7. Smartphone ini diperkenalkan secara resmi di ajang Mobile…
-
Harga Sony Xperia Z5 Premium, RAM 3GB Layar 5.5" UHD Harga Sony Xperia Z5 Premium - Sony akhirnya merilis Xperia Z5 Premium sebagai penerus smartphone sebelumnya yang tergolong sukses, menariknya Smartphone ini dimana terbagi dalam 3 buah varian yakni Z5, Z5 Premium dan Z5…
-
Harga Samsung Galaxy S7 Edge, Hp Android Marsmallow… Harga Samsung Galaxy S7 Edge - Generasi penerus dari Galaxy S6 Edge telah resmi diperkenalkan dan akan di jual ke pasaran pada bulan maret mendatang. Seri Lanjutan dari S6 Edge…
-
Lenovo Zuk Z2 Pro vs OnePlus 3, Adu Performa RAM 6 GB Adu Spesifikasi Lenovo Zuk Z2 Pro dan OnePlus 3 - Persaingan smartphone flagship memang sangat menarik untuk diperbincangkan mulai dari kinerja hingga kemampuan di setiap sektornya. Maka dari itu pada artikel kali…
-
Daftar Alamat Service Center Polytron Mobile Indonesia Alamat Service Center Polytron Mobile - Produk ponsel yang bermerk polytron yang ada di Indonesia telah memiliki jasa pelayanan service center dan lengkap alamat serta nomor telephone dari smartphone tersebut. Berikut…
-
Harga Huawei Nova Plus, Phablet Android RAM 3 GB… Harga Huawei Nova Plus - Huawei tetap melanjutkan eksistensinya dalam kanca pertarungan smartphone dunia. Dimana kali ini pda ajang IFA 2016, Huawei telah memperkenalkan smartphone andalan terbarunya yang diberi nama Huawei…
-
Trik dan Cara Beli Skin Mobile Legend Murah Cara Beli Skin Mobile Legend Murah - Perlu anda ketahui, jika di dalam permainan atau game Mobile Legends terdapat banyak Skin Hero yang dapat anda pakai. Skin yang ada di…
-
Perbedaan Penting iOS dan iPadOS Pada iPad Perbedaan iOS dan iPadOS Pada iPad - Dua Hp, Pada pergelaran WWDC 2019 yang diselenggarakan resmi oleh Apple, mereka memperkenalkan update terbaru untuk iOS 13. Selain itu, Apple juga memperkenalkan…
-
Samsung Galaxy C9 Pro vs Oppo R9S Plus, Adu Phablet RAM 6 GB Samsung Galaxy C9 Pro vs Oppo R9S Plus - Bulan Oktober ini merupakan bulan kelahiran untuk dua smartphone premium dari vendor yang hebat. Kedua smartphone tersebut adalah Samsung Galaxy C9 Pro…
-
Xperia C5 Ultra vs Xiaomi Mi Note, Adu Ponsel Kamera 13MP Xperia C5 Ultra vs Xiaomi Mi Note - Pada artikel perbandingan kali ini kami akan membahas dua smartphone premium yang sama - sama mengusung kamera berlensa 13 MP. Smartphone yang…
-
Compare Sony Xperia M5 vs Lenovo Vibe Shot, Adu… Compare Sony Xperia M5 vs Lenovo Vibe Shot - Perbandingan kali ini kita akan coba mempertemukan dua ponsel pintar yang sama - sama memiliki layar berukuran 5 inchi yaitu smartphone Sony Xperia M5…