Spesifikasi Lenovo A6010, HP Layar HD Murah Terkini

Gratis Ongkir Tiap Hari di Lazada

Spesifikasi Lenovo A6010 – Untuk bisa memiliki handphone yang memiliki dukungan spesifikasi serta fitur yang unggul maka kita tak usah repot-repot lagi untuk mencarinya karena di pasaran saat ini sangat banyak bertebaran handphone tersebut dan diantara salah satunya adalah milik perusahaan Lenovo bernama Lenovo A6010. Secara resmi Lenovo mempublikasikan smartphone Lenovo A6010 pada bulan Oktober yang lalu, namun karena dukungan spesifikasi serta fitur didalamnya smartphone ini pun sampai saat ini masih banyak yang mencarinya.

Spesifikasi Lenovo A6010, informasi Spesifikasi Lenovo A6010, kelengkapan Spesifikasi Lenovo A6010, ulasan Spesifikasi Lenovo A6010, kilasan Spesifikasi Lenovo A6010, review Spesifikasi Lenovo A6010

Flash Sale Rp 1

Spesifikasi Lenovo A6010

Untuk ukuran dari smartphone Lenovo A6010 terlihat cukup besar seperti kebanyakan smartphone pada umumnya yakni 5 inci dengan dimensi 141 x 70 x 8.2 mm, bobot yang dimiliki oleh handphone ini pun tak terlalu berat jika dibawa karena hanya sekitar 128 gram saja. Pada bagian sistem operasi para pengguna handphone ini akan dimanjakan dengan adanya tunjangan RAM berukuran besar 2 GB yang mana untuk saat ini RAM berukuran 2 GB tersebut sangat diperlukan karena banyak aplikasi yang sering update dan hal tersebut berdampak pada keperluan memori RAM yang membengkak guna menjalankan aplikasi itu.

Untuk lebih jelas lagi mengenai spesifikasi dan juga fitur kepunyaan Lenovo A6010 ini, kami dibawah telah menyajikan rangkuman singkat nya jadi untuk Anda yang penasaran Maka langsung saja silahkan membacanya.

Flash Sale Rp 1

Konektifitas, Kapasitas Memori & Baterai, Serta Harga Lenovo A6010

Layar

Pada segi urusan layar Lenovo A6010 dianugrahi memakai layar sentuh berukuran besar 5 inci beresolusi HD 720 x 1280 piksel. Jika kita memandang layarnya maka akan sangat nampak memukau, itu semua berkat kehadiran sebuah teknologi panel layar IPS LCD capacitive touchscreen. Untuk hasil kerapatan layar nya sendiri juga nampak bagus yang mana mampu mencapai angka 294 PPI pixel density sehingga ketika handphone ini berada pada kondisi yang terlalu menyilaukan maka tenang saja karena ia akan mampu menampakan kejernihannya.

Harga Lenovo A6010 terbaru

Sistem Operasi

Beralih ke sistem operasi yang dimilikinya, smartphone Lenovo A6010 diberikan bekal OS Android versi 5.1 Lollipop yang mana dengan menggunakannya maka ponsel milik perusahaan Lenovo tersebut bisa mensuport sangat banyak aplikasi yang tersedia di Google Play Store sekarang ini. Tak hanya itu kamu juga Lenovo membekalkan pada ponsel kepunyaannya itu menggunakan antarmuka khas miliknya nama Lenovo Vibe 2.0.

Prosessor/RAM/GPU

Beranjak kepada dapurpacu, kita akan melihat sebuah processor 64 bit yang memiliki kekuatan sebesar quad-core 1.2 GHz cortex a53 yang dipadukan memakai chipset Qualcomm msm8916 Snapdragon 410. Agar prosesor tersebut dapat meningkat kecepatannya dalam mengolah berbagai macam pengoperasian maka dihadirkan pula memory RAM berukuran 2 GB. Disamping itu untuk menampilkan berbagai macam efek menarik pada smartphone ini Lenovo menyematkan sebuah pengolah grafis handal berupa GPU Andreno 306.

Memori Penyimpanan

Guna menunjang kebutuhan para pengguna untuk menyimpan file-file penting miliknya Lenovo menyuguhkan sebuah internal memori yang memiliki ukuran besar 16 GB. Internal memory tersebut bukanlah satu-satunya alternatif yang bisa dipakai oleh para pengguna untuk menyimpan berbagai macam berkas miliknya, namun juga masih ada dukungan slot micro SD dengan daya ekspansi maksimal hingga mencapai 32 GB.

Kamera

Ketika anda ingin berfoto maka bisa menggunakan kamera yang telah disediakan pada handphone ini berukuran besar 8 MP dengan resolusi 3264 X 2448 pixel. Untuk meningkatkan kualitas pengambilan gambar pada kamera tersebut maka disematkan juga beberapa fitur seperti autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection. Untuk Anda yang suka berfoto selfie maupun bermain video call maka tak usah cemas karena pada smartphone ini juga diberikan kamera pada sisi bagian depan berukuran besar 2 MP.

Konektifitas

Tambahkan konektivitas lainnya yang terdapat dalam handphone Lenovo A6010 diantaranya ada Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, Bluetooth v4.0/A2DP, GPS dengan A-GPS, radio FM, micro USB v2.0.

Baterai

Bagi para pengguna yang sering bepergian maka sepertinya handphone ini hanya bisa menemani anda dengan waktu yang sebentar saja, masalahnya karena pihak Lenovo memasangkan sebuah baterai yang hanya memiliki kapasitas energi berukuran 2300 mAh raja.

Harga Lenovo A6010 terupdate

Review Spesifikasi Lenovo A6010

Jaringan GSM / HSPA / LTE
Kartu SIM Dual SIM
Ukuran/ Berat 141 x 70 x 8.2 mm/ 128 g
Layar IPS capacitive touchscreen, ukuran 5.0″, Resolusi 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
Sistem Operasi Android OS, v5.1 (Lollipop) + Lenovo Vibe 2.0
Chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
Prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 306
RAM 2 GB
Memori Internal 16 GB, microSD, up to 32 GB
Kamera Belakang 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Depan 2 MP
Konektifitas WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetooth v4.0, A2DP
GPS Yes, with A-GPS
Radio FM radio
USB microUSB v2.0
Baterai Li-Ion 2300 mAh

Harga

Harga perdana yang disebutkan oleh Lenovo ketika mempublikasikan smartphone miliknya itu ialah sebesar 2 jutaan atau lebih tepatnya lagi ialah sebesar 1,9 juta dan ini merupakan harga yang berada di tanah air sekarang ini.

Nah itulah tadi kabar terbaru yang bisa kami sampaikan kepada anda semua mengenai spesifikasi serta fitur milik smartphone Lenovo A6010. Mudah-mudahan dengan hadirnya ulasan rangkuman singkat kami diatas bisa memberikan informasi tambahan yang berharga bagi para pembaca semua. Kami ucapkan terima kasih banyak karena sudah menyimak ulasan dari kami dan sampai jumpa pada pertemuan yang berikutnya lagi.

Diskon sampai 70% Produk Kecantikan Lazada
Flash Sale Rp 1
x